Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Mau Karantina, Seorang Pasien Tularkan Corona ke 20 Orang di Papua

Kompas.com - 22/09/2020, 16:55 WIB
Robertus Belarminus

Editor

"Dan ternyata mereka positif juga," ujar dia.

Jhon mengimbau warganya yang melakukan perjalanan ke luar dari Kabupaten Jayawijaya agar setelah kembali, menjalani karantina mandiri di rumah selama 14 hari.

Baca juga: Gugur Ditembak di Papua, Pratu Dwi Akbar Dimakamkan di Lampung Tengah

Mereka juga diimbau tidak melakukan kontak dengan orang-orang di sekitar.

"Karantina mandiri 14 hari itu penting untuk menjaga agar tidak terjadi kasus baru di Jayawijaya ini. Dia sudah taat dengan 14 hari harus periksa, tetapi dia tidak taat karantina mandiri, akibatnya virus ke mana-mana," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com