Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengungkap Kasus Dugaan Penculikan Gadis Asal Jambi, SMS Disekap dan Ditemukan di Jakarta

Kompas.com - 04/06/2020, 10:16 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Kronologi menurut keluarga

Ayah NA, Muhammad Halil, menceritakan, NA pamit pergi ke ATM di kawasan Pasar Jambi, Jumat (29/5/2020).

Namun, NA tak segera pulang. Keesokan harinya, Halil menerima SMS dari NA jika dirinya mengaku diculik dan disekap dua pria di dalam mobil.

Saat itu NA sempat mengirim pesan singkat jika dirinya sedang menuju wilayah Palembang.

"Sempat SMS bilang kalau dia diculik bang, dia ketakutan dan tidak dikasih makan, infomasi terakhir, katanya dia dibawa ke wilayah Palembang bang," kata Halil, Minggu (31/5/2020) siang.

"Saya sempat suruh dia teriak, atau gimana biar dia bisa keluar bang, tapi setelah itu langsung putus komunikasi," imbuhnya.

Baca juga: Tertangkap Curi Sawit Senilai Rp 76.500, Ibu Ini Mengaku untuk Beli Beras

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com