Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gubernur Ini Usul Destinasi Wisata Jadi Tempat Isolasi Pasien Covid-19

Kompas.com - 08/05/2020, 16:41 WIB
Heru Dahnur ,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

Ekspor dilanjutkan

Selain pariwisata, Erzaldi mendorong agar aktivitas ekspor terus dilakukan.

Salah satu komoditi yang diunggulkan yakni udang paname.

Namun, proses pengelolaan tambak udang sesuai dengan protokol Covid-19, yakni tidak menyebabkan kerumunan.

"Tambak kan lokasinya khusus, dikerjakan 4 sampai 5 orang. Ada banyak tambak dan hasilnya siap untuk ekspor," ujar Erzaldi.

Kesiapan daerah dalam bidang ekonomi, menurut Erzaldi, seiring dengan membaiknya penanganan pasien untuk Covid-19.

Bahkan tiga daerah yakni Belitung, Belitung Timur dan Bangka Selatan kini dalam proses kembali ke zona hijau.

"Secara mandiri masyarakat juga telah kita dorong untuk membuat masker dan menanam jamu-jamuan di halaman rumah untuk meningkatkan imunitas," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com