Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Bapak-bapak, Selalu Ingat yang Dibonceng, Ya...Ibu Ini Kebingungan 'Nyari', Pak"

Kompas.com - 18/06/2018, 13:04 WIB
Rosiana Haryanti,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

Kompas TV Kemacetan terjadi sejak minggu malam hingga pagi ini (18/6).

Setelah 30 menit, ketika petugas akan mengantarkan ke SPBU, pemudik ini langsung bertemu dengan suaminya.

Baca juga: Siti Badriah Akan Rilis Lagu Dangdut Religi Jelang Ramadhan Tahun Ini

Hingga kini, tidak diketahui identitas pasangan pemudik ini.

Sesaat setelah bertemu dengan suaminya, si ibu mengucapkan terimakasih kepada petugas dan langsung melanjutkan perjalanan. 

Pasangan asal Bandung, Jawa Barat ini, akan melakukan perjalanan mudik ke Wanaraja.

Untuk mengantisipasi kejadian ini terulang kembali, Briptu Riannotama mengimbau para pemudik agar selalu fokus dalam perjalanan.

“Betul, kami selalu mengimbau agar pemudik selalu fokus baik di jalan dan di rest area, jaga barang bawaanya apalagi yang dibonceng. Kadang kalau barang sudah ada beberapa yang laporan pada saat di rest area hilang. Tapi kalau suami yang hilang baru terjadi 1 kali ini saja,” kata Briptu Riannotama.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com