Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dokter Perkirakan Humaida 5 Tahun Tak Bergerak karena Kerusakan pada Otak

Kompas.com - 30/10/2016, 12:14 WIB
Dani Julius Zebua

Penulis

Namun, tak ada kemajuan pada Humaida. Tiga bulan dalam perawatan di RSKD, ia dikembalikan ke Grogot dan dirawat di RS Panglima Sebaya.

Selama di RSUD Grogot itu, kata Ferdinando, ia dan pihak rumah sakit terus memberi perhatian selama merawat Humaida. Itulah mengapa kesehatan fisik Humaida secara umum tetap dalam kondisi baik.

"Kami melakukan evaluasi setiap hari. Pasien stabil, nadi, tekanan, tensi baik," katanya.

Namun, karena ketidakberdayaannya, Humaida harus tetap menerima makanan meski harus disuntik lewat selang.

Ia juga menerima vitamin otak yang dimasukkan bersama asupannya. Semua dalam pengawasan dokter dan rumah sakit.

"Demi pengembalian fungsi otak," kata Ferdinando.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com