Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Boeng B-737 Disiapkan untuk Angkut Logistik Gempa Aceh

Kompas.com - 09/12/2016, 05:43 WIB

MEDAN, KOMPAS.com - Kementerian Perhubungan menyiapkan satu pesawat terbang lorong tunggal, Boeng B-737 untuk mengangkut logistik, makanan, peralatan, hingga personel penanggulangan korban gempa Pidie di Aceh. 

"Saya telah menginstruksikan kepada jajaran untuk bekerja sama dengan operator transportasi baik di darat, laut, maupun udara untuk menyiapkan bantuan angkutan logistik korban gempa," kata  Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, di Medan, Kamis (9/12/2016)
 
Seperti diberitakan, gempa berkekuatan 6,5 pada Skala Richter, mengguncang Kabupaten Pidie, Provinsi Aceh, pada Rabu (8/12/2016). Saat ini tercatat sebanyak 103 orang tewas dan korban luka 536 orang.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com