Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengalaman Rental Mobil di Jambi, Pernah Tebus Kendaraan yang Dijual Penyewa

Kompas.com - 10/06/2024, 20:33 WIB
Kurnia Sandi ,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

JAMBI, KOMPAS.com- Sholeh (29), pemilik rental mobil di Jambi, mencerita beberapa masalah yang dialaminya selama menjalankan usaha tersebut. 

Pernah satu waktu, Sholeh harus menebus mobilnya sendiri karena dijual seorang pelanggan ke orang lain.

Peristiwa itu terjadi saat mobil Daihatsu Xenia miliknya disewa selama sepekan pada 2023. Si penyewa mengaku ingin memakai mobil itu ke luar Jambi. 

Baca juga: Mobil Rental Maut di Pati Parkir di Rumahnya, Aris Mengaku Pinjam dari Teman, Tak Tahu Diambil Pemiliknya

Namun, setelah lewat dari waktu penyewaan, si penyewa malah tidak bisa lagi dihubungi. 

Kemudian, Sholeh bersama rekan-rekannya coba menyelidiki keberadaan kendaraan mobilnya. Dia juga melaporkan kejadian itu ke polisi.

Belakangan diketahui mobil Sholeh malah dijual ke warga yang menghuni pedalaman Jambi. Untuk membawa kembali kendaraan itu Sholeh harus melalui proses yang alot.

"Kurang lebih seminggu lebih, karena butuh proses lagi, kita temuin pimpinan dia, ketua adatnya," ungkap Sholeh saat dihubungi melalui WhatsApp, Senin (10/6/2024).

Akhirnya, Sholeh harus rela mengeluarkan uang Rp 25 juta agar bisa membawa pulang mobilnya.

Baca juga: Suami Istri di Semarang Gelapkan 60 Mobil Rental, Ditangkap di Lampung

Sedangkan si penyewa yang menjual mobil sewaan itu, disebut Sholeh sudah ditangkap polisi di luar Jambi. Namun, dia tidak menyebutkan nasib orang tersebut saat ini.

Kejadian itu pun jadi pelajaran berharga bagi Sholeh. Apalagi pencurian sudah dialaminya dua kali.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sumbar Siapkan Lahan 3,8 Hektar untuk Relokasi Warga Terdampak Bencana

Sumbar Siapkan Lahan 3,8 Hektar untuk Relokasi Warga Terdampak Bencana

Regional
Pemkot Jambi Jamin Penyelesaian Sengketa Lahan SD Negeri 212

Pemkot Jambi Jamin Penyelesaian Sengketa Lahan SD Negeri 212

Regional
Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Regional
Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Regional
Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, 'Terbang' ke Atap dan Tendang Panitia

Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, "Terbang" ke Atap dan Tendang Panitia

Regional
Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Regional
Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Regional
Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Regional
Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Regional
Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Regional
BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

Regional
PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com