Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aksi Heroik Warga Gagalkan Aksi Perampok Bersenjata di Aceh Utara

Kompas.com - 22/10/2023, 16:39 WIB
Masriadi ,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

 

ACEH UTARA, KOMPAS.com – Dua warga di Desa Mane Tunong, Kecamatan, Muara Batu, Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh menggagalkan aksi perampokan kios oleh tiga pria bersenjata tajam Sabtu (21/10/2023) sekitar pukul 01.30 WIB dini hari.

Kapolsek Muara Batu, AKP Ali Akbar menyebutkan, kedua pelaku A (31) dan S (29) warga Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara. Sedangkan satu lainnya melarikan diri.

Baca juga: Rakyat Aceh Demo dan Bakar Bendera Isreal, Buntut Invasi Israel ke Palestina

Para pelaku menggunakan parang, menutup wajah dengan sarung, serta menyandera penjaga kios Aziz Saputra (20).

“Awalnya korban sedang jualan. Lalu tiba tiga pria dengan parang dan muka ditutup sarung. Penjaga warung disandera dan diancam bunuh, mereka mengambil uang Rp 800.000 dan dua handphone,” kata Kapolsek.

Selanjutnya, dua warga datang ke kios itu untuk membeli rokok.

Mengetahui pemilik warung dirampok, dua warga tersebut kemudian berkelahi dengan pelaku.

Baca juga: Pasutri di Kubu Raya Diduga Dibunuh Perampok, Uang dan HP Milik Korban Hilang


Warga berhasil melepaskan Aziz yang disandera oleh ketiga pelaku. Dua perampok diserahkan ke polisi, namun satu orang melarikan diri.

 

"Satu pelaku lainnya sedang kami buru sampai ketemu. Baiknya menyerahkan diri saja, identitas dan fotonya sudah kita ketahui,” pungkasnya.

Ali Akbar mengatakan, polisi mengumpulkan barang bukti dari kedua pelaku berupa parang, sarung, celana panjang, ponsel, tas rompi, pakaian hitam, dan uang tunai Rp 111.000.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

Regional
Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Regional
PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

Regional
Sempat Jadi Bupati Karanganyar Selama 26 Hari, Rober Christanto Maju Lagi di Pilkada

Sempat Jadi Bupati Karanganyar Selama 26 Hari, Rober Christanto Maju Lagi di Pilkada

Regional
Antisipasi Banjir, Mbak Ita Instruksikan Pembersihan dan Pembongkaran PJM Tanpa Izin di Wolter Monginsidi

Antisipasi Banjir, Mbak Ita Instruksikan Pembersihan dan Pembongkaran PJM Tanpa Izin di Wolter Monginsidi

Regional
Soal Wacana DPA Dihidupkan Kembali, Mahfud MD Sebut Berlebihan

Soal Wacana DPA Dihidupkan Kembali, Mahfud MD Sebut Berlebihan

Regional
Baliho Bakal Cawalkot Solo Mulai Bermunculan, Bawaslu: Belum Melanggar

Baliho Bakal Cawalkot Solo Mulai Bermunculan, Bawaslu: Belum Melanggar

Regional
Ayah di Mataram Lecehkan Anak Kandung 12 Tahun, Berdalih Mabuk sehingga Tak Sadar

Ayah di Mataram Lecehkan Anak Kandung 12 Tahun, Berdalih Mabuk sehingga Tak Sadar

Regional
Jembatan Penghubung Desa di Kepulauan Meranti Ambruk

Jembatan Penghubung Desa di Kepulauan Meranti Ambruk

Regional
Universitas Andalas Buka Seleksi Mandiri, Bisa lewat Jalur Tahfiz atau Difabel

Universitas Andalas Buka Seleksi Mandiri, Bisa lewat Jalur Tahfiz atau Difabel

Regional
Pemkab Bandung Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut dari BPK RI

Pemkab Bandung Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut dari BPK RI

Regional
Berikan Pelayanan Publik Prima, Pemkab HST Terima Apresiasi dari Gubernur Kalsel

Berikan Pelayanan Publik Prima, Pemkab HST Terima Apresiasi dari Gubernur Kalsel

Regional
Penculik Balita di Bima Ditangkap di Dompu, Korban dalam Kondisi Selamat

Penculik Balita di Bima Ditangkap di Dompu, Korban dalam Kondisi Selamat

Regional
Candi Ngawen di Magelang: Arsitektur, Relief, dan Wisata

Candi Ngawen di Magelang: Arsitektur, Relief, dan Wisata

Regional
Pria di Magelang Perkosa Adik Ipar, Korban Diancam jika Lapor

Pria di Magelang Perkosa Adik Ipar, Korban Diancam jika Lapor

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com