Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jenazah Fitri Yunani, TKI yang Tewas dari Apartemen di Malaysia Dipulangkan ke Kendal

Kompas.com - 18/01/2023, 19:54 WIB
Slamet Priyatin,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

KENDAL, KOMPAS.com - Jenazah Fitri Yunani (33), buruh migran asal Desa Medono, Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, yang meninggal karena terjatuh dari apartemen lantai 8 di Selangor Malaysia, akan dipulangkan, Kamis (19/1/2023).

Kakak Fitri, Hartatik mengatakan, pemulangan jenazah difasilitasi pemerintah Indonesia dalam hal ini KBRI Kuala Lumpur, dan agen yang mengurus pemulangan jenazah.

“Jenazah adik saya, akan dipulangkan dari Kuala Lumpur Malaysia, dengan menggunakan pesawat terbang, menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta," kata Hartatik, pada Rabu (18/1/2023).

Baca juga: Buruh Migran asal Kendal Dikabarkan Tewas Jatuh dari Lantai 8 di Selangor Malaysia

Hartatik mengatakan, setelah dari Jakarta, jenazah akan dipulangkan ke Kota Semarang pada hari Jumat (20/1/2023). Dari Semarang, jenazah Fitri langsung dibawa ke rumah duka.

“Dari Semarang, nanti dibantu oleh Balai Pelayanan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) UPT Semarang Jawa Tengah. Tapi, kepastian jam kedatangannya, kami belum tahu,” ujar Hartatik.

Hartatik menambahkan, pihak keluarga sudah dihubungi oleh Balai Pelayanan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) UPT Semarang Jawa Tengah.

Mereka berkunjung ke rumah korban. Dari pihak BP2MI UPT Jawa Tengah, menyampaikan bahwa akan membantu proses pemulangan dari Semarang ke rumah.

“Pak Danang dari BP2MI, menyampaikan pihaknya akan memfasilitasi pemulangan jenazah adik saya, dan tidak ada biaya apapun,” kata Hartatik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Regional
Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Regional
Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Regional
Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Regional
17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

Regional
Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Regional
Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Regional
Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Regional
Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Regional
Gelar Aksi 'May Day', Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Gelar Aksi "May Day", Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Regional
Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Regional
Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Regional
Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Regional
Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Regional
Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com