Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lagi, 4 Wanita Rohingya Kabur dari Penampungan Lhokseumawe

Kompas.com - 31/01/2022, 05:27 WIB
Masriadi ,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

LHOKSEUMAWE, KOMPAS.com – Sebanyak empat wanita Rohingya asal Myanmar dilaporkan kabur dari kamp penampungan sementara di Lhokseumawe, Minggu (30/1/2022).

Informasi yang diperoleh Kompas.com, empat wanita yang kabur dari dari kamp penampungan sementara adalah Solika (17), Ismat Ara (15), Kowser Bibi (21), dan Noor Kayes (21).

Mereka semua sudah mengantongi kartu pengungsi dari lembaga United Nations High Commissioner for Refugees (UNHCR).

Baca juga: Pengungsi Rohingya Dapat Fasilitas Telepon untuk Melepas Kangen

Petugas mengetahui ada empat wanita Rohingya yang kabur setelah dilakukan penghitungan ulang jumlah pengungsi yang berada di lokasi penampungan. Penghitungan jumlah pengungsi ini dilakukan setiap hari oleh petugas penjaga kamp.

Saat dikonfirmasi Kompas.com, Minggu (30/1/2022) siang, Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto menyebutkan dirinya belum mengetahui informasi tentang kaburnya warga Rohingnya itu.

“Saya cek dulu di lapangan. Saya belum terima laporannya,” sebut AKBP Eko ringkas di telepon.

Saat ditanya, soal potensi perdagangan orang dalam aksi warga Rohingnya yang melarikan diri dari kamp penampungan itu, Kapolres menegaskan akan menyelidiki kasus itu.

“Saya cek lagi dan lidik (penyelidikan),” terangnya.

Sebelumnya delapan orang warga Rohingnya juga melarikan diri dari kamp penampungan sementara.

Baca juga: 2 Orang Ditangkap karena Membawa Kabur 8 Warga Rohingya di Aceh

Mereka diduga kabur ke Malaysia untuk bertemu keluarganya di negeri jiran itu. Dengan begitu, saat ini hanya tersisa 93 orang warga Rohingnya dari kamp penampungan dari sebelumnya 105 orang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Regional
Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Regional
Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Regional
Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pegi Terduga Pembunuh Vina Cirebon Ditangkap | Akhir Kasus Norma Risma

[POPULER NUSANTARA] Pegi Terduga Pembunuh Vina Cirebon Ditangkap | Akhir Kasus Norma Risma

Regional
8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

Regional
Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Regional
PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com