Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kerugian akibat Kebakaran di Gedung Meranti RSKD Dadi Makassar Ditaksir Capai Rp 300 Juta

Kompas.com - 27/09/2021, 15:04 WIB
Hendra Cipto,
Dony Aprian

Tim Redaksi

MAKASSAR, KOMPAS.com – Gedung Meranti Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Dadi Makassar terbakar menghanguskan 12 kamar perawatan pada Minggu (26/9/2021).

Direktur RSKD Dadi Arman Bausat mengatakan, kerugian akibat kebakaran ditaksir mencapai Rp 300 juta.

“Dua ruang perawatan itu terdapat 12 kamar yakni 6 kamar perawatan untuk pasien laki-laki dan 6 kamar perawatan untuk pasien perempuan. Dua ruang perawatan itu untuk pasien komorbid,” kata Arman kepada wartawan, Senin (27/9/2021).

Baca juga: Kebakaran di Gedung Fakultas Teknik Universitas Brawijaya, Peralatan Laboratorium Hangus Terbakar

Saat kebakaran, lanjut Arman, hanya 6 orang pasien laki-laki yang sedang mendapat perawatan.

“Semua pasien aman dan telah dipindahkan ke gedung perawatan lainnya,” jelasnya.  

Arman mengungkapkan, atap ruang perawatan ikut terbongkar saat dilakukan pemadaman.

“Plafon dua ruang perawatan itu terbakar. Cuma pemadam kan namanya semua menyemprot air hingga atap pun ikut terbongkar. Itu saja kerusakannya,” terangnya.

Dengan kerusakan pasca kebakaran di RS Dadi, Arman membeberkan jika kerugian ditafsin mencapai Rp 300 juta.

“Dalam waktu dekat segera diperbaiki dan direnovasi gedung yang habis terbakar. Sementara kita panggil pihak terkait untuk membahas perbaikan pasca kebakaran, karena harus segera normal kembali untuk menampung kembali pasien yang sedang dalam perawatan,” tandasnya.

Baca juga: Gedung Meranti RSKD Dadi Makassar Terbakar, 39 Pasien Dipindahkan

Saat ditanya penyebab kebakaran, Arman mengaku tidak mengetahuinya.

Dia menyerahkan kepada aparat kepolisian untuk melakukan penyelidikan.

“Penyababnya saya tidak tau persis, namun sementara diinvestigasi oleh tim penyidik kepolisian,” tambahnya.

Diberitakan sebelumnya, gedung Meranti Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Dadi di Jalan Lanto Dg Pasewang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, terbakar, Minggu (26/9/2021) pagi.

""Pasien di ruang Meranti khusus menangani pasien jiwa yang mengalami sakit tambahan, misalnya gangguan jiwa tapi ada juga gangguan lain seperti darah tinggi, ada sakit gulanya," katanya," kata Direktur RSKD Dadi, dr Arman Bausat dikutip dari Tribunmakassar.com, Minggu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lepas Keberangkatan 354 Calon Jemaah Haji, Walkot Susanti Sampaikan Pesan Ini

Lepas Keberangkatan 354 Calon Jemaah Haji, Walkot Susanti Sampaikan Pesan Ini

Regional
Direktur BUMDes Korupsi Uang Penjualan Sawit untuk Beli Mobil

Direktur BUMDes Korupsi Uang Penjualan Sawit untuk Beli Mobil

Regional
Pj Gubernur Kaltim Akui Teledor Antisipasi Banjir Mahakam Ulu, Minta Penyiapan Sistem Peringatan Dini

Pj Gubernur Kaltim Akui Teledor Antisipasi Banjir Mahakam Ulu, Minta Penyiapan Sistem Peringatan Dini

Regional
Mantapkan Langkah Politiknya, Susanti Daftarkan Diri Jadi Calon Wali Kota ke Gerindra

Mantapkan Langkah Politiknya, Susanti Daftarkan Diri Jadi Calon Wali Kota ke Gerindra

Regional
Viral, Foto ASN Manggarai Timur Minum Miras Beramai-ramai, Pj Sekda Minta Maaf

Viral, Foto ASN Manggarai Timur Minum Miras Beramai-ramai, Pj Sekda Minta Maaf

Regional
Gempa M 3,5 Sumedang, Warga: Kaca Bergetar

Gempa M 3,5 Sumedang, Warga: Kaca Bergetar

Regional
Video Viral Pajero Dipasangi Senapan Mesin di Kap, Polisi Pastikan Benda Itu Mainan

Video Viral Pajero Dipasangi Senapan Mesin di Kap, Polisi Pastikan Benda Itu Mainan

Regional
Kronologi Penangkapan WNA Bangladesh yang Selundupkan 5 WN Asing ke Australia lewat NTT

Kronologi Penangkapan WNA Bangladesh yang Selundupkan 5 WN Asing ke Australia lewat NTT

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Kepala BPBD Siak Ditahan karena Korupsi Dana Bencana Rp 1,1 M

Kepala BPBD Siak Ditahan karena Korupsi Dana Bencana Rp 1,1 M

Regional
Penyelundupan Puluhan Botol Miras dan Ratusan Kosmetik Ilegal Asal Malaysia Dibongkar

Penyelundupan Puluhan Botol Miras dan Ratusan Kosmetik Ilegal Asal Malaysia Dibongkar

Regional
Oknum Dosen di Palopo Dipecat karena Diduga Lecehkan Mahasiswi

Oknum Dosen di Palopo Dipecat karena Diduga Lecehkan Mahasiswi

Regional
Sakau, Penumpang 'Speedboat' dari Malaysia Diamankan, Ditemukan 142 Gram Sabu

Sakau, Penumpang "Speedboat" dari Malaysia Diamankan, Ditemukan 142 Gram Sabu

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com