Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Daftar 90 Caleg DPRD Kabupaten Serang dan Cilegon Terpilih

Kompas.com - 02/05/2024, 21:48 WIB
Rasyid Ridho,
Reni Susanti

Tim Redaksi


SERANG, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang, Banten, menetapkan 50 calon legislatif yang terpilih menjadi anggota DPRD Kabupaten Serang hasil Pileg 2024.

Penetapan itu melalui rapat pleno terbuka yang dihadiri perwakilan masing-masing partai, Bawaslu, dan Forkopimda Serang, Kamis (2/5/2024).

"Sudah ditetapkan perolehan kursi setiap partai politik di Kabupaten Serang, kemudian penetapan caleg terpilih di Kabupaten Serang," kata Ketua KPU Kabupaten Serang, Muhamad Nasehudin kepada wartawan.

Baca juga: Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Dijelaskan Nasehudin, penetapan dilakukan sesuai petunjuk KPU RI melalui surat dinas nomor 63 yang memberitahukan bahwa di Kabupaten Serang tidak masuk daerah yang ada objek sengketa di Mahkamah Konstitusi (MK).

Sehingga, KPU Kabupaten Serang menetapkan caleg terpilih berdasarkan suara terbanyak yang diperoleh peserta pemilu di 5 daerah pemilihan (dapil).

Dijelaskan Nasehudin, setelah ditetapkan, para caleg terpilih diharuskan melaporkan harta kekayaannya ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebelum dilantik.

Baca juga: Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

"Laporan harus dilakukan 21 hari sebelum pelantikan. (Kalau tidak lapor) Tidak bisa mengusulkan untuk pelantikan. Jadi, wajib," tandas dia.

Berikut daftar nama 50 caleg DPRD Kabupaten Serang terpilih:

Dapil 1 alokasi 10 kursi yakni,

1. Bahrul Ulum 14.471 Golkar

2. Ahmad Muhibin 13.955 Gerindra

3. Eki Baihaki 7.014 Demokrat

4. Abdul Gofur 6.606 PKB

5. Zuliyanto 4.773 PKS

6. Ahmadi 5.593 Nasdem,

7. Neli Haryati 7.902 Golkar

8. Sahari 6.962 Gerindra

9. Fatmawati 4.335 PDIP

10. Dendi Kurnia Ardiansyah 5.865 PPP

Dapil 2 alokasi 11 kursi,

1. Afrizal 9.043 Golkar

2. Usen 7.756 Gerindra

3. Roni Johan 4.505 PKB

4. Joko Santoso 7.258 PDIP

5. Asep Gunawan Kartoba 7.583 PPP

6. Argandi 5.545 Nasdem

7. Agus Wahyudiono 7.050 PKS

8. Azwar Anas 5.187 Demokrat

9. Feva Arip kuda Pawana 5.737 Golkar

10. Kiwan Nuryadi 6. 111 Gerindra

11. Rian Ardiansyah 3.781 PAN

Dapil 3 alokasi 11 kursi,

1. Ahmad Zaeni 11.269 Golkar

2. Ahmad Hidir 4.559 PDIP

3. Ahmad Mujimi 5.033 PAN

4. Budiman 8.894 Demokrat

5. Dian Damayanti 6.535 Gerindra

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Jaringan Narkoba Ditangkap di Lampung, Barang Bukti Ratusan Kilogram Sabu

4 Jaringan Narkoba Ditangkap di Lampung, Barang Bukti Ratusan Kilogram Sabu

Regional
Viral, Video Ambulans Bawa Pasien Kritis Tak Bisa Masuk Rumah Sakit karena Terhalang Rombongan Presiden Jokowi di Sampit

Viral, Video Ambulans Bawa Pasien Kritis Tak Bisa Masuk Rumah Sakit karena Terhalang Rombongan Presiden Jokowi di Sampit

Regional
19 Hari Hilang, Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah dan Jasadnya Dicor

19 Hari Hilang, Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah dan Jasadnya Dicor

Regional
Komnas HAM Sebut Kasus TPPO di NTT Sangat Memprihatinkan

Komnas HAM Sebut Kasus TPPO di NTT Sangat Memprihatinkan

Regional
Kapolda, Wakapolda Banten dan Kapolres Cilegon Dimutasi, Ini Penggantinya

Kapolda, Wakapolda Banten dan Kapolres Cilegon Dimutasi, Ini Penggantinya

Regional
Diduga Terlibat Pembunuhan Wanita yang Jasadnya Dilakban, 2 Pria di Grobogan Diamankan Warga

Diduga Terlibat Pembunuhan Wanita yang Jasadnya Dilakban, 2 Pria di Grobogan Diamankan Warga

Regional
Kebakaran di Kabanjahe, 4 Orang Satu Keluarga Tewas

Kebakaran di Kabanjahe, 4 Orang Satu Keluarga Tewas

Regional
Polisi Gerebek Warnet Sarang Judi 'Online', 3 Pejudi Ditangkap

Polisi Gerebek Warnet Sarang Judi "Online", 3 Pejudi Ditangkap

Regional
Aplikasi Srikandi Pemkot Solo Terdampak Peretasan PDN, Surat-menyurat Pakai Manual

Aplikasi Srikandi Pemkot Solo Terdampak Peretasan PDN, Surat-menyurat Pakai Manual

Regional
18 Warga Luwu Dirawat di RSUD Sawerigading Palopo Diduga Keracunan Makanan di Acara Pengajian

18 Warga Luwu Dirawat di RSUD Sawerigading Palopo Diduga Keracunan Makanan di Acara Pengajian

Regional
6 Perwira Menengah di Polda Lampung Diganti, 2 di Antaranya Direktur

6 Perwira Menengah di Polda Lampung Diganti, 2 di Antaranya Direktur

Regional
Kawal Hak Pilih Warga, Bawaslu Lampung Buka 2.899 Posko Aduan

Kawal Hak Pilih Warga, Bawaslu Lampung Buka 2.899 Posko Aduan

Regional
Gempa di Banggai Terasa hingga Gorontalo, Warga Kaget dan Keluar Rumah

Gempa di Banggai Terasa hingga Gorontalo, Warga Kaget dan Keluar Rumah

Regional
Bawaslu Bakal Turun Langsung Awasi PSU di Kabupaten Batanghari

Bawaslu Bakal Turun Langsung Awasi PSU di Kabupaten Batanghari

Regional
Kapal Nelayan di Aceh Selundupkan 9 Karung Sabu Seberat 180 Kg dari Malaysia

Kapal Nelayan di Aceh Selundupkan 9 Karung Sabu Seberat 180 Kg dari Malaysia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com