Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waduk Sempor di Kebumen: Daya Tarik, Sejarah, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 13/01/2024, 21:56 WIB
Dini Daniswari

Editor

  • Monumen Sempor

Monumen Sempor dibangun untuk mengenang pekerja dan warga yang menjadi korban jebolnya Waduk Sempor pada tahun 1967.

Sejarah Singkat Waduk Sempor

Waduk Sempor adalah danau buatan yang berfungsi untuk menghidupi wilayah agraris masyarakat sekitar.

Baca juga: Waduk Logung di Kudus: Daya Tarik, Manfaat, dan Rute

Secara geografis, wilayah Kebumen bersinggungan dengan laut selatan yang bersuhu tinggi.

Sehingga, kegiatan petanian wilayah tersebut sangat bergantung musim penghujan untuk mengairi pertanian.

Setiap tahun masyarakat sekitar mengalami kekurangan pasoakan air.

Setelah penyerahan kedaulatan, Pemerintah Indonesia menggalakan pembangunan Waduk Sempor untuk membangun tempat penampunang air.

Pemilihan wilayah pembangunan waduk di Desa Sempor dan Desa Kedungwringin karena kedua tempat tersebut dilintasi sungai besar yag mengalir dari Pegunungan Serayu.

Sungai-sungai tersebut adalah Sungai Cincingguling dan dua anakannya, yaitu Sungai Sampang dan Sungai Kedungwringin.

Pembangunan Waduk Sempor dilaksanakan pada tahun 1958 dengan harapan mampu menampung air sebanyak 68 juta meter per kubik.

Pembangunan Waduk Sempor memakan waktu cukup lama karena alasan pembebasan lahan.

Waktu pembangunan waduk semakin panjang setelah waduk jebol pada tanggal 27 November 1967.

Akibatnya, waduk dibangun ulanng pada masa pemerintahan Presiden Soeharto melalui Rencana Pembangunan Lima Tahun (Repelita) I

Peresmian Waduk Sempor dilakukan pada tanggal 1 Maret 1978 dengan tanda tangan prasasti oleh Presiden Soeharto.

Harga Tiket Waduk Sempor

Bagi pengunjung yang ingin menikmati wisata Waduk Sempor akan dikenakan biaya sebesar Rp 5.000.

Baca juga: Waduk Mulur di Sukoharjo: Daya Tarik, Harga Tiket, Jam Buka, dan Rute

Harga dapat berubah sewaktu-waktu.

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

Regional
Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Regional
Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Regional
Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Regional
Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Regional
Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Regional
3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

Regional
Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Regional
Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Regional
Terima Pendaftaran Pilkada Manokwari, PDI-P: Kami Tak Koalisi dengan PKS

Terima Pendaftaran Pilkada Manokwari, PDI-P: Kami Tak Koalisi dengan PKS

Regional
Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Regional
Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Regional
5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com