Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa Jayanegara Mendapat Julukan Kalagemet?

Kompas.com - 03/01/2024, 23:05 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Jayanegara merupakan raja kedua Kerajaan Majapahit yang berkuasa antara tahun 1309 hingga 1328 M.

Jayanegara bergelar Sri Sundarapandyadewadhiswara setelah naik takhta.

Kisah hidup Jayanegara ditulis dalam beberapa catatan, seperti Kitab Negarakertagama dan Kitab Pararaton.

Jayanegara

Asal usul Jayanegara

Jayanegara adalah putra dari Raden Wijaya, pendiri Kerajaan Majapahit. Ia dilahirkan pada tahun 1294 M.

Berdasarkan Kitab Negarakertagama, Raden Wijaya menikahi empat putri Kertanegara, raja terakhir Kerajaan Singasari.

Salah satu istrinya menjadi permaisuri, yaitu Tribhuwaneswari. Sedangkan tiga istri lainnya sebagai selir, yakni Jayendradewi, Narendraduhita, dan Gayatri.

Raden Wijaya juga memiliki selir lainnya yang bernama Dara Petak atau Indreswari, putri dari Kerajaan Melayu.

Dari Dara Petak tersebutlah, Raden Wijaya mempunyai anak yang bernama Jayanegara.

Baca juga: Jayanegara, Raja Majapahit yang Dibenci

Pada tahun 1295, Jayanegara diangkat sebagai raja muda di Daha dan setelahnya dinobatkan sebagai putra mahkota.

Hal tersebut karena permaisuri dan selir Raden Wijaya lainnya tidak melahirkan putra.

Jayanegara masih berusia 15 tahun saat menggantikan Raden Wijaya sebagai Raja Majapahit.

Mengapa Jayanegara mendapat julukan Kalagemet?

Dalam Kita Pararaton, Raja Jayanegara memiliki julukan Kala Gemet, yang berarti jahat dan lemah.

Julukan tersebut disematkan lantaran Jayanegara tidak memiliki kecakapan dalam melaksanakan pemerintahannya.

Banyak pemberontakan yang terjadi pada masa pemerintahannya.

Selain itu ada beberapa tindakan buruk yang dilakukan, salah satunya adalah mengurung adik tirinya, Tribhuwana Tunggadewi dan Rajadewi, supaya tidak dinikahi orang lain.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penumpang yang Jatuh dari KMP Virgo Ditemukan Selamat

Penumpang yang Jatuh dari KMP Virgo Ditemukan Selamat

Regional
Jalani 'Fit and Proper Test' Bakal Cawalkot Semarang di PDI-P, Ita Ditanya soal Ini

Jalani "Fit and Proper Test" Bakal Cawalkot Semarang di PDI-P, Ita Ditanya soal Ini

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Berawan

Regional
Wanita Pencuri Motor Beraksi dengan Modus Ajak Kencan

Wanita Pencuri Motor Beraksi dengan Modus Ajak Kencan

Regional
2 Tersangka Korupsi Pembangunan Tambatan Perahu di Ende Ditahan

2 Tersangka Korupsi Pembangunan Tambatan Perahu di Ende Ditahan

Regional
Kapolri Mutasi Tiga Kapolres di Papua Barat, AKBP Eliantoro Jalmaf Pindah ke Polda Metro Jaya

Kapolri Mutasi Tiga Kapolres di Papua Barat, AKBP Eliantoro Jalmaf Pindah ke Polda Metro Jaya

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus Pagi Ini, Semburkan Abu Tebal Setinggi 800 Meter

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus Pagi Ini, Semburkan Abu Tebal Setinggi 800 Meter

Regional
Pembunuhan di Distro 'Anti Mahal' Palembang, Jasad Penagih Utang Dicor di Kolam, Pelaku Utang Rp 10 Juta

Pembunuhan di Distro "Anti Mahal" Palembang, Jasad Penagih Utang Dicor di Kolam, Pelaku Utang Rp 10 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 28 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Polisi Tangkap Pengedar Sabu di Sumbawa, Sempat Diwarnai Aksi Kejar-kejaran

Polisi Tangkap Pengedar Sabu di Sumbawa, Sempat Diwarnai Aksi Kejar-kejaran

Regional
Tak Maju Calon Gubernur NTT, Fary Francis Ditugaskan Prabowo Tetap Komisaris Utama Asabri

Tak Maju Calon Gubernur NTT, Fary Francis Ditugaskan Prabowo Tetap Komisaris Utama Asabri

Regional
Penumpang 'Longboat' yang Diduga Hilang Kontak di Maluku Utara Sempat Berlindung dari Cuaca Buruk

Penumpang "Longboat" yang Diduga Hilang Kontak di Maluku Utara Sempat Berlindung dari Cuaca Buruk

Regional
[POPULER REGIONAL] Video Viral Mobil Patwal Lindas Bendera Israel | Soal Ambulans Terhalang Rombongan Jokowi

[POPULER REGIONAL] Video Viral Mobil Patwal Lindas Bendera Israel | Soal Ambulans Terhalang Rombongan Jokowi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com