Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung di Sumatera Barat

Kompas.com - 09/11/2023, 21:13 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung merupakan sebuah desa wisata yang berlokasi Sumatera Barat.

Lokasi Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung masuk ke dalam wilayah Nagari Sijunjung, Kecamatan Sijunjung, Kabupaten Sijunjung, Sumatera Barat.

Baca juga: Mengapa Desa di Sumatera Barat Disebut Nagari?

Dilansir dari laman Kemendikbud, Perkampungan Adat Nagari Sijunjung berada di Jorong Koto Padang Ranah dan Tanah Bato.

Keduanya merupakan wilayah yang masih utuh sepanjang perjalanan historis kerajaan Pagaruyung yang dimulai dari abad ke 14.

Baca juga: Nagari Pariangan, Cikal Bakal Masyarakat Minangkabau yang Jadi Desa Terindah di Dunia

Wilayah Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung juga masuk dalam kawasan Geopark Ranah Minang Silokek.

Maka tidak heran jika selain memiliki keunikan budaya dan tradisi, wilayah ini juga dianugerahi keindahan alam yang memesona.

Baca juga: Sejarah Kota Bukittinggi, Berawal dari Sebuah Pakan di Nagari Kurai

Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung terletak diantara dua sungai yakni Batang Sukam dan Batang Kulampi.

Bentuk perkampungan di lingkungan Nagari ini juga memilki sawah dan ladang, pandam pakuburan, surau, masjid, pasar, jalan, dan balai adat yang tersusun pada area yang saling berdekatan dengan sungai.

Kawasan desa yang serta dilingkupi oleh hutan dan perbukitan ini menyajikan sebuah bentang alam yang sangat unik.

Daya Tarik Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung

Dilansir dari laman jadesta.kemenparekraf.go.id, Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung memiliki daya tarik berupa perkampungan yang dinamakan "Lorong Waktu Minangkabau" sebagai Cagar Budaya Nasional.

Terdapat 76 buah rumah adat berupa rumah gadang yang berjejer rapi dalam satu kawasan perkampungan.

Dari sederet rumah adat tersebut, sebanyak 40 rumah gadang juga menjadi homestay yang bisa dihuni oleh wisatawan.

Di rumah tersebut, wisatawan bisa menikmati kuliner khas dan souvenir seperti Galamai, Songket, Lomang Panggang dan Makan Bajamba.

Selain itu, festival Bakaua Adat dan Mambantai Kabau yang sampai saat ini menjadi satu satunya tradisi turun temurun yang dilestarikan di Nagari Sijunjung.

Desa Wisata Nagari Adat Sijunjung juga memiliki segudang prestasi yang membanggakan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Regional
20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

Regional
Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Regional
Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Kilas Daerah
Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Regional
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Regional
Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Regional
11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

Regional
Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Regional
Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Regional
Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Regional
Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Regional
Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Regional
Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Regional
Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com