Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Batu Burung di Singkawang: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Kompas.com - 30/10/2023, 20:37 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Batu Burung terletak di Desa Teluk Mak Jantu, Kelurahan Sedau, Kota Singkawang, Kalimantan Barat.

Pantai Batu Burung merupakan salah satu wisata Singkawang yang dapat dikunjungi oleh wisatawan.

Obyek wisata pantai merupakan salah satu kekayaan wisata Singkawang. Dimana garis pantai wilayahnya berbatasan langsung dengan Laut Natuna.

Pantai Batu Burung

Daya Tarik Pantai Batu Burung

Pantai batu Burung merupakan salah satu pantai favorit di Singkawang.

Pantai memiliki panorama alam yang menakjubkan dengan wisata utama berupa batu raksasa di tengah laut.

Batu Burung merupakan batu berbentuk bulat lonjong dengan ukuran yang relatif besar.

Konon nama Batu Burung berasal dari batu yang dulunya menjadi tempat istirahatnya burung-buurng Camar atau burung laut.

Baca juga: Pantai Kura-kura di Lombok: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Dahulu, Batu Burung menjadi tempat masyarakat Desa Teluk Mak Jantu untuk menjemur trasi atau makanan olahan laut lainnya, serta tempat strategis para pemancing.

Batu Burung saat ini berfungsi sebagai wisata pantai yang ramai dikunjungi wisatawan, khususnya Kota Singkawang.

Aktivitas Pantai Batu Burung

  • Menikmati batu raksasa

Para wisatawan yang ingin menginjakkan kaki di batu raksasa tidak perlu khawatir.

Ada jembatan yang menghubungkan antara daratan dengan Batu Burung yang dapat ditempuh dengan berjalan kaki.

  • Manikmati sunset

Pantai Batu Burung memiliki pemandangan matahari tenggelam yang indah.

Saat matahari menuju peraduan, langit biru akan berubah rona kemerahan, sebelum suasana berangsur redup dan malam.

  • Memberi makam burung

Jika beruntung, pengunjung dapat memberi makan burung-burung di sekitar pantai dan merasakan sensasi burung-burung yang beterbangan.

Pantai Batu Burung juga dilengkapi dengan fasilitas warung, mushola, toilet, dan pendopo yang mendukung kenyamanan wisatawan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Regional
Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Regional
Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Regional
Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Regional
Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Regional
Isi Surat Wasiat di Dekat Jasad Bayi Dalam 'Paper Bag' di Bali, Ada Uang Rp 1 Juta untuk Pemakaman

Isi Surat Wasiat di Dekat Jasad Bayi Dalam "Paper Bag" di Bali, Ada Uang Rp 1 Juta untuk Pemakaman

Regional
Warga Tembalang dan Candisari Deklarasikan Dukungan kepada Mbak Ita untuk Maju Pilwakot Semarang 2024

Warga Tembalang dan Candisari Deklarasikan Dukungan kepada Mbak Ita untuk Maju Pilwakot Semarang 2024

Regional
Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Regional
Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Regional
Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Regional
2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

Regional
Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Regional
Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com