Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang MotoGP Mandalika, MGPA Adakan "Sunday Race" untuk Memperkuat "Racing Line"

Kompas.com - 19/08/2023, 15:15 WIB
Idham Khalid,
Andi Hartik

Tim Redaksi

LOMBOK TENGAH, KOMPAS.com - Menjelang perhelatan MotoGP 2023 seri ke-15 di Sirkuit Mandalika, Mandalika Grand Prix Association (MGPA) mengadakan sunday race untuk membentuk racing line semakin baik.

Dalam kegiatan tersebut, MGPA menggandeng pabrikan motor Yamaha dan diikuti oleh 150 pebalap, baik profesional maupun non-profesional atau pebalap komunitas.

Kegiatan ini diadakan mulai hari ini, Sabtu (19/8/2023) hingga Minggu (20/8/2023).

Baca juga: Pebalap Asal Jepang yang Meninggal Usai Kecelakaan di Sirkuit Mandalika Dipulangkan ke Negara Asalnya

Diketahui, racing line merupakan jalur yang paling ideal atau jalur yang sering dilewati para pebalap agar dapat mencapai keceptan maksimal atau tertinggi.

"Kegiatan ini sangat positif, tentu dengan kegiatan race ini akan semakin membuat racing line lintasan Sirkuit Mandalika semakin baik," kata Manajer Motorsport MGPA Denny Pribadi di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), Sabtu.

Baca juga: Duka di Sirkuit Mandalika, Pebalap Haruki Noguchi Meninggal Dunia

Menurut Denny, lintasan sirkuit akan semakin bagus jika sering digunakan balapan.

"Jadi jika lintasan dilewati akan membuat cengkraman ban semakin bagus saat melintas, terutama di tikungan," kata Denny.

Balapan sunday race di sirkuit Mandalika Lombok, Sabtu (19/8/2023)KOMPAS.COM/IDHAM KHALID Balapan sunday race di sirkuit Mandalika Lombok, Sabtu (19/8/2023)

Denny mengatakan, pihaknya akan terus mengadakan kegiatan balapan, yakni event track day setiap minggu, menjelang perhelatan MotoGP pada 15 Oktober mendatang.

"Kita juga kan ada event track day, bagi orang yang mau menjajal Sirkuit Mandalika dengan motor yang kami sediakan, dan itu hingga perhelatan MotoGP sudah full booking," kata Denny.

Denny menyebutkan, Sirkuit Mandalika sudah siap menggelar MotoGP dan hingga saat ini tidak ada perbaikan lintasan.

"Untuk lintasan sirkuit aman, tidak ada perbaikan, kita hanya merawat pemeliharaan aja," kata Denny.

Ajang balap MotoGP 2023 seri ke-15 di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), akan berlangsung pada 13-15 Oktober 2023.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Tiap Hari Dicabuli Ayah Kandung, Siswi SD Mataram Melukai Tangannya Sebelum Lapor Polisi

Tiap Hari Dicabuli Ayah Kandung, Siswi SD Mataram Melukai Tangannya Sebelum Lapor Polisi

Regional
Pungli Penerbitan Surat Tanah, Lurah di Singkawang Ditangkap Polisi

Pungli Penerbitan Surat Tanah, Lurah di Singkawang Ditangkap Polisi

Regional
Sudah Daftar Parkir Berlangganan, Ketua Komisi I DPRD Batam Tetap Ditagih Tarif Parkir

Sudah Daftar Parkir Berlangganan, Ketua Komisi I DPRD Batam Tetap Ditagih Tarif Parkir

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 500 Meter

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 500 Meter

Regional
Langar Perda Solo, Belasan Baliho Bakal Cagub Jateng Dicopot

Langar Perda Solo, Belasan Baliho Bakal Cagub Jateng Dicopot

Regional
Viral, Video Kecelakaan CBR Vs Vario di JJLS Gunungkidul, Satu Tewas

Viral, Video Kecelakaan CBR Vs Vario di JJLS Gunungkidul, Satu Tewas

Regional
Banjir Tutup Badan Jalan di Maluku Tengah, Pengendara Motor Harus Bayar Rp 20.000

Banjir Tutup Badan Jalan di Maluku Tengah, Pengendara Motor Harus Bayar Rp 20.000

Regional
Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Regional
Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Regional
Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Regional
Kronologi Bus Rombongan 'Study Tour' Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Kronologi Bus Rombongan "Study Tour" Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Regional
Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Regional
Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Regional
Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Regional
Bus 'Study Tour' Terperosok ke Jurang di Lampung, 6 Orang Luka Berat

Bus "Study Tour" Terperosok ke Jurang di Lampung, 6 Orang Luka Berat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com