Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Jurnalis Perempuan Dipegang Payudaranya Saat Akan Meliput Ketua Harian Kompolnas

Kompas.com - 14/06/2023, 08:02 WIB
Erna Dwi Lidiawati,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

PALU, KOMPAS.com - Seorang jurnalis perempuan berinisial N (28) menjadi korban pelecehan payudara saat melintas di Taman Hutan Kota Palu, Sulawesi Tengah.

Menurut N, saat itu ia berkendara dengan sepeda motor melintas di hutan kota hendak meliput kedatangan Ketua Harian Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas), Irjen (Purn) Benny Mamoto di kantor Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah.

Baca juga: Pelecehan Payudara di Bengkulu, Pelaku Mengaku Baru Menikah 3 Bulan

Jalan beraspal di dalam kawasan hutan kota itu menjadi jalan memotong untuk ke Kantor Polda Sulteng di Jalan Soekarno-Hatta. Saat melintas di dalam kawasan hutan kota itu sore sekitar pukul 16.00 Waktu Indonesia Tengah (WITA), kondisi jalan beraspal mulus itu sepi.

"Tiba-tiba dia langsung pegang saya dan kabur. Saya syok. saya tidak sempat ingat pelat nomornya. Pelaku pakai motor besar warna hitam dan merah," jelas N, dihubungi KOMPAS.com, Selasa (13/6/2023).

"Seingatku pelaku tidak pakai helm dan dia pakai masker hitam. Bawa tabung gas 3 kilo. Saya lihat dia sempat berhenti di depanku kurang lebih 100 meter," katanya.

"Tiba-tiba dia belok lagi, berbalik arah. Saya sudah takut, tidak ada kendaraan lain yang melintas untuk dimintai tolong. Hanya saya dengan pelaku. Tapi Alhamdulillah, saat berpapasan lagi dia melewati saya begitu saja dan tancap gas," bebernya.

Si jurnalis ini menduga, pelaku adalah orang yang berada di dalam kawasan hutan kota, atau warga yang tinggal dekat hutan kota.

"Saya tidak mengenali wajahnya, karena dia pakai masker," kata korban N.

Atas kasus ini, korban sudah melapor ke kantor Kepolisian Resor Kota Palu.

Baca juga: Usut Kasus Perempuan Diremas Payudaranya di Cilodong Depok, Polisi Periksa Rekaman Kamera CCTV

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Malpraktik, Bidan di Prabumulih Ditetapkan Tersangka

Malpraktik, Bidan di Prabumulih Ditetapkan Tersangka

Regional
Harkitnas dan Hari Jadi Ke-283 Wonogiri, Bupati Jekek: Penguasaan Teknologi Kunci Capai Indonesia Emas 2045

Harkitnas dan Hari Jadi Ke-283 Wonogiri, Bupati Jekek: Penguasaan Teknologi Kunci Capai Indonesia Emas 2045

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
KPU Sikka Respons Kasus Caleg Terpilih Jadi Tersangka TPPO

KPU Sikka Respons Kasus Caleg Terpilih Jadi Tersangka TPPO

Regional
Mengalami Pendarahan, 1 Jemaah Haji Asal Semarang Gagal Berangkat

Mengalami Pendarahan, 1 Jemaah Haji Asal Semarang Gagal Berangkat

Regional
KKP Bongkar Penyelundupan BBM Ilegal dan TPPO di Maluku

KKP Bongkar Penyelundupan BBM Ilegal dan TPPO di Maluku

Regional
Rebut Markas OPM di Hutan Maybrat, TNI Amankan Kotak Amunisi dan Puluhan Anak Panah

Rebut Markas OPM di Hutan Maybrat, TNI Amankan Kotak Amunisi dan Puluhan Anak Panah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Regional
Dibakar Cemburu, Pria di Nunukan Aniaya Istri dengan Benda Keras

Dibakar Cemburu, Pria di Nunukan Aniaya Istri dengan Benda Keras

Regional
Mantan Napi Soemarmo Bakal Maju Pilkada Semarang Lagi, Siap Buktikan Tak Terbukti Korupsi

Mantan Napi Soemarmo Bakal Maju Pilkada Semarang Lagi, Siap Buktikan Tak Terbukti Korupsi

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 21 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Petir

Regional
Sebar Hoaks Soal Peredaran Beras Plastik di Media Sosial, Pria di Kalsel Ditangkap

Sebar Hoaks Soal Peredaran Beras Plastik di Media Sosial, Pria di Kalsel Ditangkap

Regional
Soal Pengantin Perempuan Ternyata Lelaki, Sekda Halsel Sempat Panggil Kades

Soal Pengantin Perempuan Ternyata Lelaki, Sekda Halsel Sempat Panggil Kades

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com