Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Kasus Pembunuhan dengan Modus Dukun Pengganda Uang, Ada yang Campur Racun di Daging Kambing

Kompas.com - 06/04/2023, 06:16 WIB
Rachmawati

Editor

Ia beraksi bersama partner in crime yakni Solihin alias Duloh dan Dede Solehudin. Mereka menjalan aksi penipuan dengan modus penggandaan uang dengan korban belasan TKW.

Karena takut ketahuan, mereka membunuh satu per satu korban.

Korban yang pertama kali dibunuh adalah istri siri Wowon bernama Halimah pada 2016 lalu.

Aksi sadis Wowon dkk berlanjut pada 2021. Di tahun itu, ada empat orang yang dibunuh Wowon dkk yakni Siti Fatimah, Noneng, Wiwin, dan Parida.

Kemudian pada 2022 Wowon dkk membunuh Bayu (2), anak dari buah pernikahan Wowon dan Ai Maemunah. Mayat Bayu dikuburkan di rumah Wowon kawasan Cianjur, Jawa Barat.

Baca juga: Pelukan dan Permintaan Maaf Wowon kepada Sang Istri...

Aksi pembunuhan Wowon dkk berlanjut pada 2023. Wowon bersama komplotannya membunuh tiga orang yang merupakan keluarga Wowon sendiri yakni istrinya, Ai Maemunah dan dua anak tirinya Ridwan Abdul Muiz dan M. Riswandi.

Polisi menyebut ada 11 TKW yang menjadi korban penipuan Wowon Cs.

Belasan orang itu, termakan janji-janji dari tersangka Wowon yang mengaku bisa menggandakan kekayaan dengan cara supranatural sehingga para korban mengirimkan sejumlah uangnya.

Atas perbuatannya Wowon, Solihin alias Duloh, dan M Dede Solehudin kini mendekam di tahanan Polda Metro Jaya dan dijerat Pasal 380 KUHP tentang pembunuhan, juncto Pasal 340 KUHP tentang pembunuhan berencana.

Baca juga: Demi Iming-iming Kejayaan, Dede Relakan Istri Dibunuh Wowon dkk

4. Dukun di Karawang dibunuh pasiennya sendiri

Dukun pengganda uang, Ono Karno (62), warga Desa Karanganyar, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, tewas dibunuh pasiennya, Jumat (21/2/2020) sekitar pukul 15.00 WIB.

Pelaku adalah Nadia Somantri (29). Saat kejadian Nadia mendatangi rumah Ono untuk mempertanyakan uang Rp 200 juta yang akan digandakan secara gaib oleh Ono.

Nadia dan Ono kemudian terlibat cekcok. Tak terima dicaci maki oleh Ono, Nadia mengeluarkan dua bilah pisau dan menusuk perut serta korban berulang-ulang.

Nadia sengaja membawa pisau karena ingin menjajal ilmu Ono yang mengaku setara dengan wali.

Ia kemudian meninggalkan TKP dan menyerahkan diri ke Polres Karawang. Ono sempat dilarikan ke RS, namun ia menghembuskan napas terakhirnya pada Jumat malam sekitar pukul 23.30 WIB.

Baca juga: Dukun Pengganda Uang di Karawang Dibunuh Pasiennya Sendiri

SUMBER: KOMPAS.com (Penulis: Ari Maulana Karang, Ika Fitriana, Farida Farhan | Editor : Pythag Kurniati, Dony Aprian, Farid Assifa)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Regional
Cincin 'Nyangkut' di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Cincin "Nyangkut" di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Regional
Kejari Manggarai Barat Tetapkan 5 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan di Bumi Perkemahan Pramuka

Kejari Manggarai Barat Tetapkan 5 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan di Bumi Perkemahan Pramuka

Regional
Dilaporkan karena Dugaan Korupsi, PT Pertamina Hulu Rokan Buka Suara

Dilaporkan karena Dugaan Korupsi, PT Pertamina Hulu Rokan Buka Suara

Regional
Cerita Pelajar Nunukan Lolos Jadi Paskibraka Nasional, Terharu Bakal Kibarkan Bendera di IKN

Cerita Pelajar Nunukan Lolos Jadi Paskibraka Nasional, Terharu Bakal Kibarkan Bendera di IKN

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 27 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Kasus Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah, Uang Rp 30 Juta Milik Korban Juga Hilang

Kasus Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah, Uang Rp 30 Juta Milik Korban Juga Hilang

Regional
'Rolling Door' Pasar Milik Pemkot Pangkalpinang Digasak Maling

"Rolling Door" Pasar Milik Pemkot Pangkalpinang Digasak Maling

Regional
BNNK Sumbawa Rehabilitasi 18 Pelajar Kecanduan Narkoba

BNNK Sumbawa Rehabilitasi 18 Pelajar Kecanduan Narkoba

Regional
Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah Saat Tagih Rp 10 Juta, Pelaku Ternyata Mau Pinjam Uang Lagi

Penagih Utang di Palembang Dibunuh Nasabah Saat Tagih Rp 10 Juta, Pelaku Ternyata Mau Pinjam Uang Lagi

Regional
Maju Pilkada Sumbawa, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Ajukan Pengunduran Diri

Maju Pilkada Sumbawa, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Ajukan Pengunduran Diri

Regional
Menjadi Seniman Menemukan Jati Diri

Menjadi Seniman Menemukan Jati Diri

Regional
[POPULER REGIONAL] Mengungkap Fakta Kematian Afif... | Balita di Kediri Diduga Dibunuh Orangtua

[POPULER REGIONAL] Mengungkap Fakta Kematian Afif... | Balita di Kediri Diduga Dibunuh Orangtua

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com