Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Pangumbahan di Sukabumi: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 06/02/2023, 22:03 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Pangumbahan terletak Desa Gunung Batu, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Pantai Pangumbahan merupakan obyek wisata sekaligus wisata edukasi, berupa penangkaran penyu.

Kawasan pantai tersebut banyak dikunjungi wisatawan.

Pantai Pangumbahan

Daya Tarik Pantai Pangumbahan

Pantai Pangumbahan memiliki panjang pantai 2,3 kilometer dengan lebar sekitar 500 meter.

Pantai Pangumbahan merupakan satu-satunya pantai di kawasan Sukabumi yang menjadi pendaratan penyu.

Konservasi tersebutlah yang menjadi daya tarik wisata Pantai Pengumbahan.

Baca juga: 5 Tempat Nikmati Sunset di Gunungkidul, Ada Pantai Wediombo

Ada beberapa populasi penyu hijau yang ditangkarkan di Taman Pesisir Pantai Penyu Pangumbahan atau Pangumbahan Turtle Park.

Pengunjung ikut melepaskan tukik (anak penyu hijau) di pantai Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat,  Sabtu (27/8/2016). KOMPAS.com/BUDIYANTO Pengunjung ikut melepaskan tukik (anak penyu hijau) di pantai Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (27/8/2016).

Pengunjung dapat melihat penyu hijau (chelonia mydas) yang sedang bertelur secara langsung. Penyu hijau termasuk terancam punah karena pemburuan liar.

Di tempat penangkaran, pengunung dapat melihat cara penyu ditangkarkan. Wisatawan juga akan mendapatkan edukasi mengenai habitat dan reproduksi penyu.

Selain itu, pengunjung juga dapat melihat pelepasan tukik setiap sore sambil menikmati keindahan laut.

Harga Tiket Pantai Pengumbahan

Bagi pengunjung yang ingin menikmati keindahan Pantai Pengumbahan akan dikenakan tiket masuk sebesar kurang lebih Rp 5.000.

Baca juga: Jalan-jalan Virtual di Semarang dan Pulau Kapoposang, Simak Caranya

Untuk melihat penangkaran penyu akan dikenakan biaya sekitar Rp 5.000.

Rute Pantai Pangumbahan

Jarak tempuh Pantai Pengumbahan dari pusat Sukabumi sekitar 113,9 kilometer dengan waktu tempuh 4,5 jam.

Sejumlah pengunjung menyaksikan penyu hijau bertelur di Pantai Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (26/8/2016). KOMPAS.com/BUDIYANTO Sejumlah pengunjung menyaksikan penyu hijau bertelur di Pantai Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (26/8/2016).

Perjalanan akan melalui Jalan Pelabuhan II, Jalan Pelabuhan Ratu, Jalan Waluran-Mareleng, Jalan Ciracap Mareleng, Jalan Cibenda-Cijoho, Jalan Pangumbahan, Jalan Ciburia, dan Jalan Cipinang-Gunung Batu.

Sumber:

jambi.antaranews.com

 

direktoripariwisata.id

 

Google Maps

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mahasiswa di Ambon Tewas Gantung Diri, Diduga karena Masalah Asmara

Mahasiswa di Ambon Tewas Gantung Diri, Diduga karena Masalah Asmara

Regional
Cabuli Anak Tiri Saat Istri Tak di Rumah, Pria di Agam Ditangkap Polisi

Cabuli Anak Tiri Saat Istri Tak di Rumah, Pria di Agam Ditangkap Polisi

Regional
BPBD Minta Warga Lebak Waspadai Hujan Lebat di Malam Hari

BPBD Minta Warga Lebak Waspadai Hujan Lebat di Malam Hari

Regional
Napak Tilas 2 Abad Traktat London, BI Pamerkan Uang Kuno

Napak Tilas 2 Abad Traktat London, BI Pamerkan Uang Kuno

Regional
2 Pembeli Cula Badak Taman Nasional Ujung Kulon Ditangkap

2 Pembeli Cula Badak Taman Nasional Ujung Kulon Ditangkap

Regional
Aniaya 2 'Debt Collector', Aiptu FN Sudah Jadi Tersangka

Aniaya 2 "Debt Collector", Aiptu FN Sudah Jadi Tersangka

Regional
Kunci di Balik Kegigihaan Ernando Ari, Ada Doa Ibu yang Tak Pernah Padam

Kunci di Balik Kegigihaan Ernando Ari, Ada Doa Ibu yang Tak Pernah Padam

Regional
Karyawan Warung Bakso di Semarang Perkosa Rekan Kerjanya, Pelaku: Saya Nafsu

Karyawan Warung Bakso di Semarang Perkosa Rekan Kerjanya, Pelaku: Saya Nafsu

Regional
Cerita Pilu Kasus Adik Aniaya Kakak di Klaten, Ibu yang Sakit Stroke Tak Tahu Anaknya Tewas

Cerita Pilu Kasus Adik Aniaya Kakak di Klaten, Ibu yang Sakit Stroke Tak Tahu Anaknya Tewas

Regional
Tolak Kenaikan UKT, Ratusan Mahasiswa Unsoed Geruduk Rektorat

Tolak Kenaikan UKT, Ratusan Mahasiswa Unsoed Geruduk Rektorat

Regional
Tanggapan RSUD Ulin Banjarmasin Usai Dilaporkan atas Kasus Malapraktik

Tanggapan RSUD Ulin Banjarmasin Usai Dilaporkan atas Kasus Malapraktik

Regional
Soal Iuran Dana Pariwisata di Tiket Pesawat, Sandiaga Uno: Tak Akan Ada Tindak Lanjut

Soal Iuran Dana Pariwisata di Tiket Pesawat, Sandiaga Uno: Tak Akan Ada Tindak Lanjut

Regional
Perjuangan Reni Obati Putrinya Positif DBD hingga Meninggal Dunia, Panas Tinggi Capai 45 Derajat

Perjuangan Reni Obati Putrinya Positif DBD hingga Meninggal Dunia, Panas Tinggi Capai 45 Derajat

Regional
Kronologi Terbakarnya 4 Kapal Ikan di Cilacap, 1 ABK Tewas

Kronologi Terbakarnya 4 Kapal Ikan di Cilacap, 1 ABK Tewas

Regional
3 Pemuda Ditangkap Polisi Saat Asyik Main Judi 'Online' di Warung Kopi

3 Pemuda Ditangkap Polisi Saat Asyik Main Judi "Online" di Warung Kopi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com