Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Main Badminton dan Lantik Pengurus di Jalan Raya, PBSI Sulteng Terima Serifikat MURI

Kompas.com - 07/08/2022, 15:43 WIB
Erna Dwi Lidiawati,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

PALU, KOMPAS.com - Car free day atau hari tanpa kendaraan bermotor yang digelar setiap Minggu sudah biasa dilakukan di kota-kota Indonesia, termasuk di Kota Palu, Sulawesi Tengah.

Namun kalau main badminton di jalan raya, itu mungkin baru kali pertama disaksikan. Setidaknya di Kota Palu.

Sekitar Mei 2022 lalu, Jalan Samratulangi Palu sempat ditutup bagi kendaraan bermotor karena digunakan untuk lapangan bulutangkis. Sebanyak 20 lapangan portable saat itu dibuat di sepanjang jalan.

Baca juga: Tak Pakai Wadah Plastik untuk Daging Kurban, Gerakan Ini Diapresiasi MURI

Banyak peminat bulutangkis yang main di jalan raya tersebut. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Kegiatan itu juga dirangkai dengan pelantikan pengurus organisasi Persatuan Badminton Seluruh Indonesia (PBSI) untuk periode 2021-2025.

Uniknya kepengurusan organisasi PBSI yang baru itu, pelantikannya dilaksanakan di tengah jalan raya bukan di gedung pada umumnya.

Aksi unik yang dilakukan pengurus PBSI menjadi perhatian.

Hingga akhirnya tanggal 2 Agustus 2022 lalu Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) menganugerahkan kepada pengurus PBSI Sulawesi Tengah (Sulteng) atas rekor pelantikan pengurus organisasi bulutangkis pertama yang dilakukan di jalan raya pada 29 Mei 2022 di Jakarta.

Ketua Umum PBSI Sulawesi Tengah Gufran Ahmad mengaku bangga atas apa yang dicapai.

"Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi atas kerja sama yang kompak dan luar biasa dari Pengurus PBSI Sulawesi Tengah periode 2021-2025 sehingga memberikan hasil," kata Gufran, Sabtu (6/8/2022) di Palu.

Baca juga: Masuk MURI, 14.245 Orang Menari Tari Gugur Gunung di Kota Magelang

Menurutnya ia sangat mengapresiasi atas apa yang sudah diberikan MURI. Dengan adanya rekor MURI, ia berharap bisa menjadi motivasi bagi Pencapaian Rekor MURI pertama kalinya bagi PBSI Sulteng dan olahraga Sulteng ini menjadi motivasi bagi PBSI Sulteng untuk meraih prestasi.

"Ini merupakan penghargaan yang diberikan kepada PBSI Sulteng, Tapi saya tekankan fokus kita adalah prestasi,"katanya.

Dan yang lebih penting adalah prestasi itu fokus utama kita," kata Gufran.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa M 5,2 Guncang Lombok Barat, Tidak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Lombok Barat, Tidak Berisiko Tsunami

Regional
Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Regional
Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Regional
Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Regional
Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Regional
Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Regional
Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Kilas Daerah
Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Regional
LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

Regional
3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

Regional
Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Regional
PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

Regional
Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Regional
Polisi Tangkap Penipu Modus Jual Barang di Aplikasi Belanja Online

Polisi Tangkap Penipu Modus Jual Barang di Aplikasi Belanja Online

Regional
Kecelakaan di Pontianak, 2 Bocah Penjual Kue Meninggal

Kecelakaan di Pontianak, 2 Bocah Penjual Kue Meninggal

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com