Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Kali Didatangi Pebalap MotoGP Fabio Quartararo, Pemilik Konter Pulsa: Mungkin Pelayanannya Cepat

Kompas.com - 18/03/2022, 07:56 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Lalu Heryansa Febriawan, pemilik konter pulsa Moonstar Cell di sekitar Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) tengah jadi buah bibir.

Pasalnya, konter tersebut beberapa kali didatangi pebalap MotoGP untuk membeli kartu perdana.

Para pebalap tersebut antara lain, Fabio Quartararo, Aleix Espargaro, Raul Fernandez, dan Remy Gardner.

Baca juga: Pebalap MotoGP Fabio Quartararo Beli Kartu Perdana di Konter Pulsa, Diserbu Anak-anak Penjual Gelang

Heryansa pun menjelaskan, salah satu alasan para pebalap MotoGP itu memilih konternya karena pelayanan yang cepat.

Bahkan, kata Heryansa, Fabio Quartararo dua kali membeli kartu perdana konternya.

"Pukul 11.00 Wita mereka berkunjung ke sini untuk membeli SIM card. Mungkin dia senang ya akhirnya kembali ke sini soalnya pelayanannya cepat," ujarnya, Selasa, dikutip dari Tribunnews.com.

Baca juga: Didatangi Quartararo hingga Espargaro, Konter Pulsa di Mandalika Bikin Jargon “Outlet-nya Para Pebalap”

"Ya intinya senang bisa dipercaya lagi. Soalnya sulit kan mendapatkan kepercayaan, apalagi dari sosok seperti Quartararo," tambah pria yang akrab disapa Rian itu.

Diunggah ke media sosial

Selain Quartararo, kata Rian, momen tersebut dia unggah di media sosial dengan nama akun Monstar Cell.

Di akun itu, Rian menggambarkan suasan saat para pebalap datang ke konter dan berinteraksi dengan warga sekitar.

Dalam sebuah videonya, tampak pebalap Aprillia Racing itu juga ditawari gelang oleh para penjual.

Rian pun membuat jargon “Outlet-nya Para Pebalap” di papan nama yang berada di depan Moonstar Cell.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Regional
Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Regional
Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com