Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Fakta Menarik Padang, Ibu Kota Sumbar yang Tidak Miliki Indomaret dan Alfamart

Kompas.com - 12/02/2022, 16:00 WIB
William Ciputra

Penulis

2. Tidak Ada Indomaret dan Alfamart

Ketika berada di Kota Padang, siapapun tidak akan menemukan adanya Indomaret atau Alfamart.

Hal ini cukup menarik, lantaran kedua minimarket itu biasa menjamur di setiap kota baik besar maupun kecil.

Alasan tidak ada Indomaret dan Alfamart di Padang dan Sumatera Barat rupanya sesuai dengan keputusan Pemda Sumbar yang memang tidak mengizinkan toko retail itu beroperasi.

Pelarangan dilakukan lantaran adanya kekhawatiran kedua toko retail itu akan mematikan keberadaan pedagang tradisional.

3. Legenda Malin Kundang

Tepatnya di Pantai Aia Manih, yang beradal sekitar 10 kilometer sebelah selatan Kota Padang, terdapat patung yang bentuknya seperti orang yang sedang sujud.

Patung itu dikenal dengan Patung Malin Kundang, lengkap dengan kisah legendanya yang terkenal.

Legenda Malin Kundang ini berisi cerita seorang anak yang merantau lalu sukses. Namun ketika sukses anak ini tidak lagi mau mengakui ibunya.

Ibunya yang sedih lantas mengutuk anaknya yang durhaka itu menjadi batu. Konon, patung di Pantai Aia Manih itu merupakan perwujudan dari pemuda durhaka yang dikutuk ibunya itu.

Baca juga: Ketika Batu Malin Kundang Tenggelam untuk Pertama Kalinya...

4. Semen Padang

Kota Padang termasuk kota yang menempatkan sektor indusri, perdagangan, dan jasa sebagai andalan ketimbang sektor pertanian.

Kondisi itu didorong oleh transformasi Kota Padang yang cenderung mengubah lahan pertanian menjadi kawasan industri.

Sebagai kota industri, terdapat beberapa perusahaan besar yang beroperasi di Padang, salah satunya PT Semen Padang.

Perusahaan produsen semen ini sudah beroperasi sejak tahun 1910, dan menjadi pabrik semen pertama di Indonesia.

Kapasitas produksi Semen Padang mencapai 5.240.000 ton per tahun, dan hampir 63% produksinya didistribusikan melalui Pelabuhan Teluk Bayur, Padang.

Baca juga: 6 Fakta Menarik Kota Bandar Lampung, Pintu Gerbang Pulau Sumatera

5. Budaya Urang Padang

Sebelum dilirik oleh bangsa asing terutama Belanda, Padang awalnya menjadi tempat pelarian masyarakat Suku Aceh.

Konon, masyarakat Suku Aceh pertama kali datang ke wilayah Padang pada abad ke-16, setelah Selat Malaka ditaklukkan Portugis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tiga Kader PDI-P Ambil Formulir Pendaftaran Cabup Sukoharjo, Ada Etik Suryani, Agus Santoso, dan Danur Sri Wardana

Tiga Kader PDI-P Ambil Formulir Pendaftaran Cabup Sukoharjo, Ada Etik Suryani, Agus Santoso, dan Danur Sri Wardana

Regional
Kronologi Kaburnya Tahanan Lapas Klaten

Kronologi Kaburnya Tahanan Lapas Klaten

Regional
Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

Regional
Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Regional
Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Regional
Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Regional
Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com