Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jumlah Peserta Piala Presiden Esports 2021 Meningkat

Kompas.com - 16/11/2021, 22:19 WIB
Reni Susanti,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Jumlah peserta Piala Presiden Esports 2021 semakin meningkat.

Dari sebelumnya 80.000 atlet, kini mencapai 120.000 atlet.

"Saya tidak punya data terbaru, tapi sampai minggu lalu mencapai 120.000 orang. Jumlah ini naik drastis dari pelaksanaan tahun-tahun sebelumnya," ujar Ketua Penyelenggara Piala Presiden Esports 2021, Rangga Danu Prasetyo, kepada Kompas.com di Agate Bandung, Selasa (16/11/2021).

Para peserta itu berasal dari berbagai daerah di Indonesia, seperti Kalimantan, Sulawesi, hingga Papua.

Namun, jumlah peserta terbanyak tetap dari Jawa.

Baca juga: Resmi, PUBG Mobile Jadi Cabor eSports Bermedali di Asian Games 2022

Saat ini, Piala Presiden Esports memasuki kualifikasi keenam regional untuk Maluku, Bali, dan Papua.

Setelah itu, akan dilakukan closed qualifier atau kualifikasi tertutup yang diikuti profesional.

Kemudian, tahap berikutnya memasuki kualifikasi terbuka, di mana semua orang profesional maupun amatir bisa ikut lagi.

"Baru pada 17-19 Desember 2021 masuk ke grand final yang akan digelar di Bali," kata Rangga.

Baca juga: Agate Luncurkan Code Atma, Game Mitologi Horor Warisan Nusantara

Sementara itu, Kepala Staf Presiden Moeldoko menceritakan dukungan pemerintah terhadap esports.

Ia mengatakan, game atau permainan digital merupakan salah satu industri yang menjadi prioritas pemerintah untuk terus dikembangkan.

"Industri game sarat akan teknologi canggih dan rumit yang harus kita kuasai untuk bisa bersaing secara global," kata Moeldoko.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com