Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minta Pertamina Rosneft Serap Warga Lokal, Wabup Tuban: Biar Tak Hanya Jadi Penonton

Kompas.com - 09/09/2021, 15:23 WIB
Hamim,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

TUBAN, KOMPAS.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, Jawa Timur, menaruh harapan besar adanya pembangunan kilang minyak Pertamina Rosneft Pengolahan dan Petrokimia (PRPP) di Tuban.

Pembangunan proyek strategis nasional untuk mendukung program kemandirian energi itu diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat.

Wakil Bupati Tuban, Riyadi mengatakan, keberadaan proyek kilang minyak PRPP maupun perusahaan investasi lainnya dapat membawa dampak multiplayer efek bagi warga Tuban.

"Sehingga masyarakat dapat memanfaatkan peluang itu, dan tujuan akhirnya adalah peningkatan kesejahteraan masyarakat," kata Riyadi, saat dihubungi Kompas.com, Kamis (9/9/2021).

Baca juga: Kontraktor Pembangunan Jalan di Tuban Diduga Nakal, Anggota DPRD: Pengerjaannya Asal-asalan

Riyadi juga meminta agar pihak perusahaan lebih memperioritaskan warga Kabupaten Tuban dalam penyerapan kebutuhan tenaga kerja

Baik yang berkaitan dengan sumber daya manusia, akomodasi, maupun aspek lainnya yang dapat dicukupi dari warga lokal.

"Sehingga nantinya warga tidak menjadi penonton, namun ikut terlibat," ujarnya.

Salurkan CSR

Sementara, PT PRPP hingga saat ini telah menyalurkan program Corporate Social Responsibility (CSR) kepada warga masyarakat Tuban.

Program CSR tersebut berupa beasiswa D3 Politeknik Energi Mineral (PEM) Akamigas bagi 47 pelajar warga sekitar lokasi pembangunan kilang minyak.

Presiden Direktur PT PRPP, Kadek Ambara Jaya mengatakan, penyaluran program beasiswa ini sudah berjalan 2 kali.

Baca juga: Bangun Mother Station CNG di Blora, Pertamina Pastikan Serap Tenaga Kerja Lokal

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Regional
Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Regional
Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Regional
2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

Regional
HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

Kilas Daerah
Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Regional
Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Regional
Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Regional
Tujuan Pria di Semarang Curi dan Timbun Ratusan Celana Dalam Perempuan

Tujuan Pria di Semarang Curi dan Timbun Ratusan Celana Dalam Perempuan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com