Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lanud SMH Palembang Buka Layanan Vaksinasi untuk Umum, Cukup Bawa KTP dan KK

Kompas.com - 10/07/2021, 10:30 WIB
Aji YK Putra,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

PALEMBANG, KOMPAS.com - Landasan Udara (Lanud) Sri Mulyono Herlambang (SMH) Palembang, Sumatera Selatan membuka layanan vaksinasi untuk masyarakat umum sebagai salah satu upaya untuk menekan angka penularan Covid-19.

Vaksinasi yang digelar di gedung Skybridge Bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang sudah dimulai dan akan berlangsung hingga Senin (19/7/2021).

Baca juga: Pengetatan PPKM Mikro Palembang dan Lubuk Linggau, Ini Aturan Keluar-Masuk di Sumsel

Komandan Lanud SMH Palembang, Kolonel Penerbang (Pnb) Hermawan Widhianto mengatakan, mereka menargetkan sebanyak 3.000 orang untuk divaksinasi Covid-19. 

Vaksinasi ini tak hanya menyasar masyarakat umum. Namun, keluarga serta anggota TNI Angkatan Udara (AU) yang ada di Palembang juga ikut divaksinasi.

Baca juga: 1.000 Anak di Palembang Dapat Divaksinasi, Ini Lokasi dan Cara Pendaftarannya

"Antusias warga sampai hari ini cukup baik untuk mengikuti vaksinasi. Target kami setidaknya satu hari 100 orang divaksin, baik itu masyarakat umum maupun anggota TNI AU," kata Hermawan dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com, Sabtu (10/7/2021).

Hermawan menjelaskan, vaksinasi yang dibuka untuk umum tersebut juga melayani masyarakat yang berusia 12- 18 tahun dan lansia.

Mereka cukup datang membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP) serta Kartu Keluarga (KK) untuk mendaftar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Seorang Penumpang Kapal KMP Lawit Terjun ke Laut, Pencarian Masih Dilakukan

Seorang Penumpang Kapal KMP Lawit Terjun ke Laut, Pencarian Masih Dilakukan

Regional
Mabuk Saat Mengamen, 2 Anak Jalanan di Lampung Rampok Pengguna Jalan

Mabuk Saat Mengamen, 2 Anak Jalanan di Lampung Rampok Pengguna Jalan

Regional
'May Day', Buruh di Jateng Akan Demo Besar di Semarang

"May Day", Buruh di Jateng Akan Demo Besar di Semarang

Regional
Nobar Timnas Bareng Sandiaga di Solo, Gibran: Tak Bicara Politik

Nobar Timnas Bareng Sandiaga di Solo, Gibran: Tak Bicara Politik

Regional
Satgas Cartenz Duga KKB Penyerang Rumah Polisi dan Polsek Homeyo Kelompok Keni Tipagau

Satgas Cartenz Duga KKB Penyerang Rumah Polisi dan Polsek Homeyo Kelompok Keni Tipagau

Regional
Status Kepegawaian Belum Jelas, PPDI Kebumen Curhat ke Bupati

Status Kepegawaian Belum Jelas, PPDI Kebumen Curhat ke Bupati

Regional
Kesal 'Di-prank', Seorang Pemuda Aniaya Kakeknya

Kesal "Di-prank", Seorang Pemuda Aniaya Kakeknya

Regional
Nelayan di Merauke Papua Temukan Mayat dengan Kepala Sudah Terpisah

Nelayan di Merauke Papua Temukan Mayat dengan Kepala Sudah Terpisah

Regional
Gibran Tanggapi soal DPRD Singgung Pembangunan Masjid Sriwedari Belum Selesai dalam Rapat Paripurna

Gibran Tanggapi soal DPRD Singgung Pembangunan Masjid Sriwedari Belum Selesai dalam Rapat Paripurna

Regional
Tak Nafkahi Anak Setelah Bercerai, Pria di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Tak Nafkahi Anak Setelah Bercerai, Pria di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
UTBK-SNBT Dimulai, 10 Peserta di Lampung Tak Bawa Surat Keterangan Lulus

UTBK-SNBT Dimulai, 10 Peserta di Lampung Tak Bawa Surat Keterangan Lulus

Regional
Bukit Rhema Gereja Ayam Gratiskan Tiket untuk Timnas U-23 Indonesia, Promo Selama Setahun

Bukit Rhema Gereja Ayam Gratiskan Tiket untuk Timnas U-23 Indonesia, Promo Selama Setahun

Regional
PHRI Solo Kecewa Status Internasional Bandara Adi Soemarmo Dicabut

PHRI Solo Kecewa Status Internasional Bandara Adi Soemarmo Dicabut

Regional
Satpam di Agam Ditemukan Tewas, Sejumlah Bagian Tubuh Hilang

Satpam di Agam Ditemukan Tewas, Sejumlah Bagian Tubuh Hilang

Regional
Bayi di Lebak Banten Diserang Monyet Liar, Perut korban Robek karena Gigitan

Bayi di Lebak Banten Diserang Monyet Liar, Perut korban Robek karena Gigitan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com