Dalam rapat yang digelar bertepatan dengan Hari Pahlawan tersebut, APBD Kota Surabaya pada 2020 ditetapkan sebesar Rp 10,3 triliun.
Ketua FraksI PDI-P di DPRD Kota Surabaya Syaifuddin Zuhri menyebut, pengesahan APBD Kota Surabaya itu terbilang istimewa, karena bertepatan dengan Hari Pahlawan yang identik dengan Kota Surabaya.
Baca juga: Dijenguk Wali Kota Jayapura, Risma Bercerita Soal Penutupan Dolly
Pihaknya berkomitmen mengawal APBD Kota Surabaya 2020, termasuk di dalamnya untuk mempersiapkan Surabaya sebagai calon tuan rumah Piala Dunia U-20 pada 2021 mendatang.
Ia menyampaikan, 20 persen lebih APBD untuk urusan pendidikan, 10 persen untuk kesehatan, dan sisanya untuk infrastruktur dan pelayanan masyarakat.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.