Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mutasi di TNI, Pangdam III Siliwangi Kelilingi Jabar untuk Pamitan

Kompas.com - 06/11/2017, 13:02 WIB
Ari Maulana Karang

Penulis

GARUT, KOMPAS.com - Mayjen TNI Herindra akan segera meninggalkan jabatannya sebagai Pangdam III Siliwangi. Sebelum meninggalkan jabatannya, Herindra pun berkeliling Jawa Barat untuk berpamitan ke jajaran TNI-Polri yang ada di wilayah Jawa Barat.

"Ya ke semua daerah di Jawa Barat (pamitan), seminggu ini keliling untuk pamitan," ucap Herindra saat ditemui di Aula Mapolres Garut, Jawa Barat, seusai berpamitan ke jajaran TNI-Polri, Senin (6/11/2017).

Menurut Herindra, dia sengaja berpamitan ke semua kabupaten dan kota di Jawa Barat sebelum menempati pos baru. Hal ini dilakukannya untuk menunjukkan kekompakan dan kesolidan jajaran TNI-Polri di Jawa Barat.

"TNI-Polri itu kompak, saya tidak ingin ada upaya-upaya memecah TNI-Polri," kata dia.

Baca juga : 91 Perwira Tinggi TNI Dimutasi, Wakil KSAD Diganti

Dalam kesempatan tersebut, Herindra mengaku juga telah meminta kepada jajaran TNI-Polri di Jabar untuk mengamankan Pilkada Jawa Barat tahun depan.

"Agenda TNI-Polri untuk pilkada adalah masalah keamanan, kita tidak ingin pada pilkada tahun depan ada masyarakat yang anarkistis," ujar dia.

Sementara itu, Kapolres Garut AKBP Novri Turangga saat ditemui di tempat yang sama mengungkapkan, khusus di Garut, kekompakan TNI-Polri sudah bisa dilihat dan dirasakan.

"Secara formal dan informal tidak ada perbedaan, dalam melaksanakan tugas juga tidak ada yang merasa lebih penting," tutur dia.

Novri menambahkan, TNI dan Polri tidak bisa berjalan sendiri-sendiri dalam melaksanakan tugasnya. Jika antar-instansi berjalan sendiri-sendiri maka pastinya ada hal yang tidak akan tergarap oleh aparat keamanan yang bisa berdampak buruk pada keamanan di Garut. (*)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.



Terkini Lainnya

Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat

Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat

Regional
Lombok Tengah Punya Prevalensi Stunting Tertinggi di NTB, Pemkab Setempat Sasar Calon Pengantin dan PUS

Lombok Tengah Punya Prevalensi Stunting Tertinggi di NTB, Pemkab Setempat Sasar Calon Pengantin dan PUS

Regional
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 

IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 

Regional
Tuntas Tunaikan Kegiatan APBD 2023, Pemprov Riau Ucapkan Terima Kasih pada Kejati Riau

Tuntas Tunaikan Kegiatan APBD 2023, Pemprov Riau Ucapkan Terima Kasih pada Kejati Riau

Regional
Kabupaten Bandung Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2023

Kabupaten Bandung Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2023

Regional
Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama

Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama

Regional
Pemkab Tanah Bumbu Luncurkan MC Tanbu, Aplikasi Media Informasi dan Layanan Publik 

Pemkab Tanah Bumbu Luncurkan MC Tanbu, Aplikasi Media Informasi dan Layanan Publik 

Regional
Pemkot Semarang Klarifikasi Soal Pengadaan Sepeda Motor untuk Lurah Sebesar Rp 8 Miliar

Pemkot Semarang Klarifikasi Soal Pengadaan Sepeda Motor untuk Lurah Sebesar Rp 8 Miliar

Regional
Tingkat Inflasi Sulsel di Bawah Nasional, Pengamat Ekonomi: Bravo Pemprov Sulsel

Tingkat Inflasi Sulsel di Bawah Nasional, Pengamat Ekonomi: Bravo Pemprov Sulsel

Regional
Hadiri Milad Ke-111 Muhammadiyah, Gubernur Riau: Bersama Kita Hadapi Tantangan

Hadiri Milad Ke-111 Muhammadiyah, Gubernur Riau: Bersama Kita Hadapi Tantangan

Regional
Pemkot Tangsel Buka Lelang Barang Milik Daerah, Catat Tanggal dan Cara Daftarnya!

Pemkot Tangsel Buka Lelang Barang Milik Daerah, Catat Tanggal dan Cara Daftarnya!

Regional
Pelopor Smart City, Aplikasi Milik Pemkot Tangerang Telah Direplikasi 47 Daerah di Indonesia

Pelopor Smart City, Aplikasi Milik Pemkot Tangerang Telah Direplikasi 47 Daerah di Indonesia

Regional
Turunkan Stunting di Jembrana, Bupati Tamba Fokus Bantu 147 Keluarga Kurang Mampu

Turunkan Stunting di Jembrana, Bupati Tamba Fokus Bantu 147 Keluarga Kurang Mampu

Regional
Implementasi Program BAAS, Bupati Tamba Bagikan Bahan Makanan Sehat untuk Anak Stunting

Implementasi Program BAAS, Bupati Tamba Bagikan Bahan Makanan Sehat untuk Anak Stunting

Regional
Fokus Pembangunan Kalteng pada 2024, dari Infrastruktur, Pendidikan, hingga Perekonomian

Fokus Pembangunan Kalteng pada 2024, dari Infrastruktur, Pendidikan, hingga Perekonomian

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com