Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Data "Real Count" KPU 38,77 Persen, Prabowo-Gibran Unggul di Semua Wilayah Kalimantan Tengah

Kompas.com - 16/02/2024, 10:51 WIB
Sari Hardiyanto

Editor

KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Tengah terus melakukan penghitungan suara secara langsung atau real count untuk pemilihan presiden dan wakil presiden pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Berdasarkan data terakhir yang diperbarui oleh KPU di situs (pemilu2024.kpu.go.id), hingga hari ini, Jumat (16/2/2024) pukul 10.30 WIB, jumlah suara yang masuk sebanyak 3.036 atau 38,77 persen dari total 7.830 TPS di 14 kabupaten/kota.

Berikut hasil perolehan suara sementara untuk masing-masing pasangan nomor (paslon) calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres):

  1. Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 92.473 atau 18,90 persen.
  2. Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka meraih 344.431 suara atau 70,38 persen.
  3. Ganjar Pranowo-Mahfud MD mengumpulkan 52.497 suara atau 10,73 persen.

Baca juga: Data Real Count KPU 65,97 Persen, Prabowo Unggul di 33 Wilayah Jawa Tengah

Dari total 14 kabupaten/kota di Provinsi Kalimantan Tengah, paslon nomor urut 1 Anies-Muhaimin belum meraih keunggulan di wilayah mana pun dengan perolehan suara lebih dari 20 persen di 5 kabupaten/kota.

Adapun Prabowo-Gibran unggul di 14 kabupaten/kota dan meraih lebih dari 20 persen suara di semua kabupaten/kota.

Sementara itu, pasangan nomor urut 3 Ganjar-Mahfud belum unggul di kabupaten/kota mana pun dan jumlah suara kurang dari 20 persen di semua kabupaten/kota.

Baca juga: Saat Petugas KPPS di Banyak Daerah Mulai Bertumbangan...

Perincian perolehan suara di kab/kota Kalimantan Tengah

Berikut rincian perolehan suara masing-masing paslon di setiap kabupaten/kota Provinsi Kalimantan Tengah:

1. Barito Selatan (progres suara 54,68 persen):

  • Anies-Muhaimin: 8.701 suara (20,64 persen)
  • Prabowo-Gibran: 29.151 suara (69,16 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 4.301 suara (10,20 persen)

2. Barito Timur (progres suara 53,28 persen):

  • Anies-Muhaimin: 5.387 suara (18,73 persen)
  • Prabowo-Gibran: 20.963 suara (72,90 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 2.407 suara (8,37 persen)

3. Barito Utara (progres suara 27,73 persen):

  • Anies-Muhaimin: 2.223 suara (21,91 persen)
  • Prabowo-Gibran: 7.092 suara (69,90 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 831 suara (8,19 persen)

4. Gunung Mas (progres suara 29,23 persen):

  • Anies-Muhaimin: 624 suara (4,36 persen)
  • Prabowo-Gibran: 11.939 suara (83,44 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 1.746 suara (12,20 persen)

5. Kapuas (progres suara 45,72 persen):

  • Anies-Muhaimin: 23.571 suara (24,82 persen)
  • Prabowo-Gibran: 63.921 suara (67,32 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 7.457 suara (7,85 persen)

6. Katingan (progres suara 40,38 persen):

  • Anies-Muhaimin: 4.491 suara (10,63 persen)
  • Prabowo-Gibran: 32.515 suara (76,99 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 5.229 suara (12,38 persen)

7. Kota Palangkaraya (progres suara 42,68 persen):

  • Anies-Muhaimin: 5.059 suara (20,66 persen)
  • Prabowo-Gibran: 16.883 suara (68,96 persen)
  • Ganjar-Mahfud: 2.542 suara (10,38 persen)

8. Kotawaringin Barat (progres suara 58,68 persen):

Halaman:


Terkini Lainnya

Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Regional
Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Regional
Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, 'Terbang' ke Atap dan Tendang Panitia

Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, "Terbang" ke Atap dan Tendang Panitia

Regional
Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Regional
Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Regional
Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Regional
Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Regional
Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Regional
BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

Regional
PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com