Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wana Wisata Sreni Indah di Jepara: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 24/11/2023, 19:39 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Wana Wisata Sreni Indah terletak di Desa Bategede, Kecamatan Nalumsari, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah.

Wana Wisata Sreni Indah merupakan obyek wisata alam yang berada di kaki Gunung Muria.

Kawan wisata tersebut ramai dikunjungi wisatawan pada hari libur sekolah maupun libur akhir pekan.

Wana Wisata Sreni Indah

Daya Tarik Wana Wisata Sreni Indah

Wana Wisata Sreni Indah merupakan obyek wisata yang telah diresmikan oleh Pemerintah Kabupaten Jepara.

Kawasan tersebut berupa hutan lindung dengan pemandangan hutan pinus, persawahan, perbukitan, perkampungan, dan sungai yang indah.

Baca juga: Wana Wisata Grape di Madiun: Daya Tarik, Aktivitas, dan Harga Tiket

Pengunjung dapat bersantai di tempat tersebut untuk menikmati kesejukan udara alam .

Tersedia warung yang menyediakan berbagai makanan, minuman, dan kopi untuk melengkapi liburan Anda.

Wisata Sreni Indah juga kerap digunakan sebagai tempat berkemah maupun pendakian mengingat wilayahnya berupa lahan hijau.

Terdapat berbagai spot foto untuk para pecinta fotografi. Tegakan pohon pinus dapat menjadi spot footo yang memukau.

Wana Wisata Sreni Indah dilengkapi dengan fasilitas wisata berupa tempat bermain anak-anak, wifi, tempat duduk, dan toilet.

Harga Tiket Masuk Wana Wisata Sreni Indah

Bagi pengunjung yang ingin menikmati keindahan alam Wana Wisata Sreni Indah akan dikenakan tiket masuk sebesar Rp 5.000.

Harga tiket masuk dapat berubah sewaktu-waktu.

Rute Wana Wisata Sreni Indah

Baca juga: Wana Wisata Gunung Puntang Bandung, Harga Tiket, Fasilitas, hingga Daya Tarik

Jarak tempuh Wana Wisata Sreni Indah dari pusat Jepara sekitar 28,7 kilometer dengan waktu tempuh kurang lebih 50 menit.

Perjalanan akan melalui Jalan KHA Fauzan, Jalan Soekarno Hatta, dan Jalan Raya Mayong-Datar.

Sumber:

nalumsari.jepara.go.id

 

direktoripariwisata.id

 

Google Maps

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Pramuka Pasaman Barat Bantu Korban Bencana Banjir Lahar Gunung Marapi

Pramuka Pasaman Barat Bantu Korban Bencana Banjir Lahar Gunung Marapi

Regional
Masih Ada Sisa Erupsi di Lereng Marapi, Warga Diminta Waspada Saat Hujan Turun

Masih Ada Sisa Erupsi di Lereng Marapi, Warga Diminta Waspada Saat Hujan Turun

Regional
Pemkab Tangerang Meriahkan Pawai Mobil Hias HUT Ke-44 Dekranas di Solo

Pemkab Tangerang Meriahkan Pawai Mobil Hias HUT Ke-44 Dekranas di Solo

Regional
Kisah Wanita Pemilik UMKM, Hadijah Lawan Diskriminasi Difabel dan Syaifah Bangkitkan Tenun Alamiah

Kisah Wanita Pemilik UMKM, Hadijah Lawan Diskriminasi Difabel dan Syaifah Bangkitkan Tenun Alamiah

Regional
BEM Sebut UKT Unsoed Naik hingga 500 Persen, Pihak Kampus Buka Suara

BEM Sebut UKT Unsoed Naik hingga 500 Persen, Pihak Kampus Buka Suara

Regional
Tinjau Program Keluarga Berkualitas, 17 Delegasi dari 12 Negara Kunjungi Kampung KB di Banyuwangi

Tinjau Program Keluarga Berkualitas, 17 Delegasi dari 12 Negara Kunjungi Kampung KB di Banyuwangi

Kilas Daerah
Caleg Terpilih Tersangka Kasus TPPO di Sikka Belum Ditahan

Caleg Terpilih Tersangka Kasus TPPO di Sikka Belum Ditahan

Regional
Sekda Padang Dilantik Jadi Pj Wali Kota

Sekda Padang Dilantik Jadi Pj Wali Kota

Regional
Akhir Pelarian WN Bangladesh DPO Kasus Penyelundupan WNA ke Australia, Ditangkap dan Dibawa ke Kupang

Akhir Pelarian WN Bangladesh DPO Kasus Penyelundupan WNA ke Australia, Ditangkap dan Dibawa ke Kupang

Regional
Terlibat Kecelakaan dengan Kereta Sembrani di Semarang, 1 Mobil Ringsek

Terlibat Kecelakaan dengan Kereta Sembrani di Semarang, 1 Mobil Ringsek

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Regional
Tukang Parkir Aniaya Dokter Spesialis RSUCM Aceh Utara

Tukang Parkir Aniaya Dokter Spesialis RSUCM Aceh Utara

Regional
Dipancing Urusan Keimigrasian, WN Bangladesh DPO Kasus Perdagangan Orang Ditangkap

Dipancing Urusan Keimigrasian, WN Bangladesh DPO Kasus Perdagangan Orang Ditangkap

Regional
Kisah Pilu Nenek Tewas Diperkosa 5 Orang di Sorong, 4 Pelaku Masih Buron

Kisah Pilu Nenek Tewas Diperkosa 5 Orang di Sorong, 4 Pelaku Masih Buron

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com