Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Mahasiswa di Bima Selundupkan Narkoba ke Lapas Pakai Pasta Gigi

Kompas.com - 14/09/2023, 09:39 WIB
Syarifudin,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

BIMA, KOMPAS com - Petugas kepolisian menangkap dua orang mahasiswa yang baru saja berkunjung ke ruang tahanan Mapolres Bima Kota, Rabu (13/9/2023).

Kedua pemuda itu diamankan karena kedapatan menyelundupkan narkotika jenis sabu yang disebunyikan dalam pasta gigi.

Baca juga: Pesta Narkoba di Hotel Surabaya, 10 Orang Ditangkap

Kedua pelaku ini diketahui berinisial FM (21) dan MF (20), warga Kecamatan Sape dan Lambu, Kabupaten Bima.

Kasi Humas Polres Bima, AKP Jufrin membenarkan bahwa polisi telah menangkap dua pelaku yang diduga menyelundupkan narkoba ke ruang tahanan.

"Mereka diamankan saat perjalanan pulang usai menitipkan barang bawaannya ke petugas ruang tahanan," kata Jufrin, Kamis (14/9/2023)

Baca juga: Jokowi Diminta Gunakan Pendekatan Sains dan HAM dalam Rehabilitasi Narkoba

Ia menjelaskan, penangkapan para pelaku bermula saat petugas piket ruang tahanan memeriksa barang bawaan kedua pelaku. Saat itu, mereka sedang membesuk rekannya yang berstatus tahanan inisial AM.

"Dari pemeriksaan itu, ternyata dalam pasta gigi itu berisi barang terlarang. Dari pengakuan dua pelaku, paket narkoba tersebut diselundupkan atas permintaan AM, tahanan kasus Curanmor," ujar Jufrin

Dari hasil pengungkapan ini, petugas mengamankan barang bukti berupa dua paket sabu dengan berat 0,81 gram.

Kedua mahasiswa tersebut sudah diserahkan ke Satresnarkoba Polres Bima Kota untuk diperiksa lebih lanjut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

Regional
Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Regional
Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Regional
Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Regional
Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Regional
Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Regional
3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

Regional
Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Regional
Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com