Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Mobil Pj Bupati Aceh Timur Tabrak Truk hingga Hancur

Kompas.com - 08/03/2023, 17:27 WIB
David Oliver Purba

Editor

KOMPAS.com - Mobil yang ditumpangi Pj Bupati Aceh Timur Mahyuddin mengalami kecelakaan di Gampong Balee Ulim, Kecamatan Ulim, Pidie Jaya, Aceh, Rabu (8/3/2023) dini hari.

Kejadian itu mengakibatkan Mahyuddin mengalami patah tangan dan harus menjalani operasi.

Baca juga: Pj Bupati Aceh Timur Kecelakaan, Pajero yang Ditumpangi Hancur

Kapolres Pidie Jaya, AKBP Dodon Priyambodo menjelaskan, awalnya mobil Pajero yang ditumpangi Mahyuddin, T Muhammad Hafizs, Andika Sanjaya, sopir Darwan melaju menuju arah Banda Aceh.

Baca juga: Kecelakaan, Pj Bupati Aceh Timur Jalani Operasi

Kemudian Fuso berpelat nomor BK 8754 XF yang dikemudikan oleh Lelo Tarigan, melaju dari arah Aceh Timur menuju menuju Banda Aceh dengan kecepatan sedang.

Setiba di Gampong Balee Ulim, truk berhenti di pinggir sisi kiri badan jalan. Sementara ban sebelah kanan berada pada sisi badan jalan utama.

Darwan yang mengendarai Pajero tidak menyadari bahwa ada truk Fuso yang sedang parkir di sisi kiri jalan tepat di depannya.

Darwan tak mampu menghindar karena jarak kedua kendaraan sudah terlalu dekat.

"Kejadianpun tak terhindari sehingga mobil Pajero menabrak bagian belakang sebelah kanan hingga mobil mengalami rusak berat,"jelasnya.

Menjalani operasi

Kepala Protokol Pimpinan Pemerintah Aceh Timur AT Iqbal mengatakan, Mahyuddin mengalami luka di tangan kanan dan harus menjalani operasi, Rabu siang.

Usai dioperasi, kondisi Mahyuddin dinyatakan stabil.

"Saat dirujuk dari Rumah Sakit Pidie Jaya ke Rumah Sakit Umum Zainal Abidin, Pak Pj Bupati sempat bicara dengan perawat. Jadi bisa bicara dengan baik," katanya, saat dihubungi.

Iqbal mengatakan, saat itu Mahyuddin hendak menuju Banda Aceh guna menghadiri pertemuan dengan Pj Gubernur Aceh.

Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul: Pj Bupati Aceh Timur Luka Berat Usai Tabrakan di Pidie Jaya, Begini Kronologisnya Versi Polisi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Viral, Pendaki Nyalakan 'Flare' di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Viral, Pendaki Nyalakan "Flare" di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Regional
Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Regional
Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Regional
Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Regional
Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Regional
Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Regional
Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Regional
Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Regional
Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Regional
Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Regional
Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Regional
Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Regional
Pj Walkot Pekanbaru Sambut Anggota Komwil I Apeksi di Jamuan Makan Malam Bersama

Pj Walkot Pekanbaru Sambut Anggota Komwil I Apeksi di Jamuan Makan Malam Bersama

Regional
Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Regional
Jelang Pilkada, Dico Ganinduto Sebut Surveinya di Jateng Baik

Jelang Pilkada, Dico Ganinduto Sebut Surveinya di Jateng Baik

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com