Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] 4 Pelajar SMK di Kediri Terseret Ombak | 2 Mahasiswa Semarang Tewas Tersengat Listrik saat Banjir

Kompas.com - 02/01/2023, 06:00 WIB
Riska Farasonalia

Editor

KOMPAS.com - Empat remaja asal Kabupaten Kediri Jawa Timur terseret ombak ketika mandi di kawasan wisata pantai 360 Prigi Trenggalek Jawa Timur, Minggu (01/01/2022).

Tiga orang selamat dan menjalani perawatan, sedangkan satu remaja dinyatakan dalam pencarian.

Ke-empat remaja itu berstatus masih pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kabupaten Kediri.

Berita tersebut menjadi sorotan pembaca Kompas.com hingga berada di urutan pertama.

Selain itu, ada juga berita terkait dua mahasiswa yang tewas akibat tersengat listrik di Kota Semarang, Jawa Tengah (Jateng), pada Sabtu (31/12/2022) sekitar pukul 22.30 WIB.

Korban saat itu melintasi lokasi banjir di Jalan Kapas Timur III RT 02 RW 08, Kelurahan Gebangsari, Kecamatan Genuk.

Adapun lima berita populer dirangkup Kompas.com pada Minggu (1/1/2023) sebagai berikut:

1. 4 Remaja Terseret Ombak di Pantai Prigi Trenggalek

Ilustrasi Korban TenggelamSHUTTERSTOCK Ilustrasi Korban Tenggelam

Sebanyak empat remaja asal Kabupaten Kediri Jawa Timur, terseret ombak ketika mandi di kawasan wisata pantai 360 Prigi Trenggalek Jawa Timur, Minggu (01/01/2022).

Tiga orang selamat dan menjalani perawatan, sedangkan satu remaja dinyatakan dalam pencarian.

Ke-empat remaja wisatawan asal kabupaten Kediri Jawa Timur tersebut yakni AJ, FZ, RN, dan RD.

Keempatnya berstatus masih pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di kabupaten Kediri.

Kejadian tersebut bermula saat 7 remaja asal Kabupaten Kediri Jawa Timur, berwisata ke kawasan pantai Prigi Kecamatan Watulimo Trenggalek Jawa Timur.

Tiga orang diketahui bermain pasir jauh dari pantai.

"Empat orang main air dan pasir di pantai,” terang Kapolsek Watulimo AKP Suyono di kawasan Pantai Prigi, Minggu (01/01/2022).

Baca selengkapnya: 4 Wisatawan Remaja Terseret Ombak di Pantai Prigi Trenggalek, 1 Hilang 3 Selamat

2. 2 Mahasiswa Semarang Tewas Tersengat Listrik saat Banjir

Ilustrasi jenazah. Dua mahasiswa di Semarang tewas diduga akibat tersengat listrik saat terobos banjir, Sabtu (31/12/2022).SHUTTERSTOCK/Skyward Kick Productions Ilustrasi jenazah. Dua mahasiswa di Semarang tewas diduga akibat tersengat listrik saat terobos banjir, Sabtu (31/12/2022).

Dua mahasiswa tewas akibat tersengat listrik saat melintasi lokasi banjir di Jalan Kapas Timur III RT 02 RW 08, Kelurahan Gebangsari, Kecamatan Genuk, Kota Semarang, Jawa Tengah (Jateng), pada Sabtu (31/12/2022) sekitar pukul 22.30 WIB.

Adapun kedua mahasiswa yang menjadi korban itu adalah Dinda Shefira Angelita (19), warga Desa Jatibogor, Kecamatan Surodadi, Kabupaten Tegal, serta Muh Kevin Nabeel (19), warga Kembang Tubanan, Jepara.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Disdikbud Jateng Larang 'Study Tour' Sejak 2020, Alasannya agar Tak Ada Pungutan di Sekolah

Disdikbud Jateng Larang "Study Tour" Sejak 2020, Alasannya agar Tak Ada Pungutan di Sekolah

Regional
Cemburu, Seorang Pria Tikam Mahasiswa yang Sedang Tidur

Cemburu, Seorang Pria Tikam Mahasiswa yang Sedang Tidur

Regional
Momen Iriana Jokowi dan Selvi Ananda Naik Mobil Hias Rajamala, Tebar Senyum dan Pecahkan Rekor Muri

Momen Iriana Jokowi dan Selvi Ananda Naik Mobil Hias Rajamala, Tebar Senyum dan Pecahkan Rekor Muri

Regional
Pemkab Bangka Tengah Larang Acara Perpisahan di Luar Sekolah

Pemkab Bangka Tengah Larang Acara Perpisahan di Luar Sekolah

Regional
Kenangan Muslim di Sungai Bukik Batabuah yang Kini Porak Poranda

Kenangan Muslim di Sungai Bukik Batabuah yang Kini Porak Poranda

Regional
2 Tahun Buron, Tersangka Perusak Hutan Mangrove Belitung Timur Ditangkap di Palembang

2 Tahun Buron, Tersangka Perusak Hutan Mangrove Belitung Timur Ditangkap di Palembang

Regional
Kasus Korupsi Impor Gula PT SMIP, Mantan Kepala Bea Cukai Riau Jadi Tersangka

Kasus Korupsi Impor Gula PT SMIP, Mantan Kepala Bea Cukai Riau Jadi Tersangka

Regional
Soal Mahasiswa KIP Kuliah Salah Sasaran, Rektor Baru Undip Masih Buka Aduan

Soal Mahasiswa KIP Kuliah Salah Sasaran, Rektor Baru Undip Masih Buka Aduan

Regional
Gubernur Jambi Tuntut Ganti Rugi dari Pemilik Tongkang Batu Bara Penabrak Jembatan

Gubernur Jambi Tuntut Ganti Rugi dari Pemilik Tongkang Batu Bara Penabrak Jembatan

Regional
Dugaan Korupsi Bantuan Korban Konflik, Kantor Badan Reintegrasi Aceh Digeledah

Dugaan Korupsi Bantuan Korban Konflik, Kantor Badan Reintegrasi Aceh Digeledah

Regional
Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Regional
Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Regional
Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Regional
Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Regional
Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com