Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 23 Rumah Sakit Rujukan Pasien Gagal Ginjal di Banten

Kompas.com - 24/10/2022, 18:32 WIB
Rasyid Ridho,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Sebanyak 23 rumah sakit di Provinsi Banten disiapkan untuk menjadi rujukan orangtua dan menerima pasien gagal ginjal akut progresif atipikal.

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten, dr Ati Pramudji Hastuti mengatakan, 23 rumah sakit tipe B disipkan untuk merawat pasien gagal ginjal. 

23 rumah sakit itu disiapkan karena mempunyai sumber daya manusia (SDM) dokter dan fasilitas ruangan Neonatal Intensive Care Unit (NICU) dan Pediatric Intensive Care Unit (PICU).

"Kita menyiapkan semua rumah sakit tipe B, itu wajib untuk melaksanakan rumah sakit rujukan. Rumah sakit tipe B ada 23 se-Banten," kata Ati kepada wartawan di Serang, Senin (25/10/2022).

Baca juga: Dinkes: Ada 12 Kasus Gagal Ginjal Akut di Banten, 6 Meninggal Dunia

Ati menjelaskan, 23 rumah sakit tersebut sudah memiliki fasilitas ruangan NICU, PICU, kemudian ICU dan peralatan medis lengkap untuk merawat pasien gagal ginjal.

"Yang penting ruangan PICU-nya, (tempat tidur) rumah sakit tipe b itu minimal harus 200 bed, berarti 10 persen mereka harus punya ruangan ICU, di dalamnya ada PICU, NICU, dan ICU," ujar Ati.

Selain itu, sambung Ati, Pemprov Banten bekerja sama dengan rumah sakit tipe A seperti RSCM dan RS Harapan Kita, Jakarta, menjadi rumah sakit  rujukan warga Banten.

Baca juga: Sempat Dirawat 21 Hari, Satu Balita Penderita Gagal Ginjal Akut asal Wonogiri Meninggal

Berikut daftar 23 RS rujukan pasien gagal ginjal akut di Banten: 

RS Pondok Indah Bintaro Jaya

RS Umum Daerah Banten

RS Bethsaida

RS Ciputra

RS Sari Asih Ciledug

RS Awal Bros Kota Tangerang

RS Sari Asih Serang

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

Regional
Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Regional
Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Regional
Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Regional
Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Regional
Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Regional
3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com