Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Malam-malam, KSAD Dudung Abdurachman Kunjungi Kodim 0708 Purworejo

Kompas.com - 22/06/2022, 11:55 WIB
Bayu Apriliano,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

PURWOREJO, KOMPAS.com - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jendral TNI Dr Dudung Abdurachman secara tak terduga mengunjungi Kodim 0707 Purworejo pada Selasa (21/6/2022) malam.

Kunjungan orang nomor satu di Angkatan Darat tersebut juga didampingi oleh Ketua Umum Persit Kartika Candra Kirana, Rahma Dudung Abdurachman.

Tidak hanya KSAD, beberapa pejabat tinggi TNI pun Turut hadir dalam rombongan antara lain Mayjen TNI Kasuri (Asren KSAD), Mayjen TNI Darmono Susastro (Aspers KSAD), Mayjen TNI Saiful Rachiman (Aslog KSAD), Mayjen TNI Suharna (Aster KSAD), Mayjen TNI Widi Prasetijono (Pangdam IV/Dip), Brigjen TNI Mirza Agus (Irdam IV/Dip) dan Brigjen TNI Puji Cahyono (Danrem 072/Pmk).

Baca juga: Pendaftaran Peserta Pemilu Dimulai 29 Juli, Tak Semua Parpol di Purworejo Akan Diverifikasi Faktual

Diketahui, Kunjungan KSAD ke Kodim 0708 Purworejo tersebut merupakan rangkaian kunjungan kerjanya ke wilayah Kodam IV Diponegoro.

Setiba di Makodim pukul 20.22 WIB, rombongan disambut langsung oleh Komandan Kodim Letkol Infanteri Lukman Hakim dan para perwiranya.

Di sela-sela kunjugannya di Purworejo, Dudung melakukan penandatanganan prasasti dan meninjau pembangunan gedung Pancasila yang selesai dikerjakan untuk ruang serba guna dan siaga anggota Makodim.

"Ini kunjugan yang pertama kali KSAD di wilayah Kodim Purworejo, setelah melakukan rangkaian perjalanan dari Cilacap menuju ke wilayah Magelang," kata Lukman. 

Lukman menyampaikan, kunjungan KSAD ke Makodim ini tidak terduga dan terencana untuk transit serta meninjau langsung gedung Pancasila.

Baca juga: Ruangan di Kompleks Kantor Bupati Purworejo Terbakar, Pegawai Sempat Berhamburan Kelura Gedung

KSAD merasa bangga atas hasil kerja keras yang dilakukan oleh anggota Kodim sehingga berdiri bangunan dengan lantai dua ini. 

Dalam kunjungannya, KSAD Dudung juga menyampaiakan pesan pada Dandim dan seluruh prajurit di Purworejo untuk selalu ada dan membantu kesulitan masyarakat sehingga kehadiran TNI di rasakan keberadaanya.

"Tetap bantu masyarakat, jagan lelah, usahakan TNI selalu ada di tengah masyarakat," kata dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com