Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sepeda Motor Tabrak Truk di Karanganyar, Satu Orang Tewas

Kompas.com - 11/04/2022, 17:59 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

KARANGANYAR, KOMPAS.com - Kecelakaan yang melibatkan sepeda motor dan truk terjadi di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, mengakibatkan satu orang tewas.

Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasatlantas) Kepolisian Sektor (Polres) Karanganyar Ajun Komisaris Polisi (AKP) Yulianto, mengatakan kecelakaan terjadi pada Senin (11/4/2022) sekitar pukul 13.20 WIB.

Tabrakan ini berlangsung di Jalan Karanganyar menuju Kecamatan Mojogedang.

Baca juga: Tabrakan Maut Motor Vs Pikap di Malang, Begini Kronologinya...

Pengemudi kendaraan truk Mitsubishi dengan nomor polisi AD 1335 VF, berinsial SR (43).

Sedangkan pengendera sepeda motor Honda Scoopy nomor polisi AD 6112 AJF berinisial EPH (24), keduanya warga Kecamatan Kerjo, Kabupaten Karanganyar.

"Semula sepeda motor Honda Scoopy berjalan dari arah barat menuju timur atau dari arah Karanganyar menuju Mojogedang. Sedangkan, kendaraan Truk Mitsubishi berjalan dari arah berlawanan," jelas AKP Yulianto kepada Kompas.com, Senin (11/4/2022).

Kondisi kendaraan setelah kecelakaan di Jalan Karanganyar menuju Mojogedang tepatnya di Desa Gowong Tepus RT 004 RW 010, Desa Sewurejo, Kecamatan Mojogedang Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, pada Senin (11/4/2022) sekitar pukul 13.20 WIB.KOMPAS.COM/Polres Karanganyar Kondisi kendaraan setelah kecelakaan di Jalan Karanganyar menuju Mojogedang tepatnya di Desa Gowong Tepus RT 004 RW 010, Desa Sewurejo, Kecamatan Mojogedang Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, pada Senin (11/4/2022) sekitar pukul 13.20 WIB.

"Setelah sampai di TKP pengendara sepada motor berjalan terlalu kekanan pada saat bersamaan melaju kendaraan truk dari arah berlawanan. Karena jarak sudah dekat maka terjadilah tabrakan," paparnya.

Baca juga: Tabrakan Beruntun Rombongan Mobil Pelat Merah di Banjarbaru, 8 Kendaraan Ringsek

Akibat dari kecelakaan tersebut, satu orang tewas dan kendaraan sepeda motor ringsek bagian depan.

"Pengedar sepeda motor Honda Scoopy, mengalami luka pada bagian kepala dan meninggal dunia. Sedangkan pembonceng FM (24), mengalami luka di kaki kanan dibawa ke Rumah Sakit Moewardi," katanya.

Saat ini barang bukti kendaraan dan pengemudi truk telah diamankan di Markas Polres Karanganyar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Regional
Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Regional
Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Regional
Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Regional
17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

Regional
Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Regional
Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Regional
Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Regional
Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Regional
Gelar Aksi 'May Day', Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Gelar Aksi "May Day", Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Regional
Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Regional
Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Regional
Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Regional
Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Regional
Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com