Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemilik Warung Gingseng Maut yang Tewaskan 9 Pemuda Jadi Tersangka

Kompas.com - 04/02/2022, 18:41 WIB
Puthut Dwi Putranto Nugroho,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

JEPARA, KOMPAS.com - Satreskrim Polres Jepara, Jawa Tengah, menetapkan Prawiraharjo (38) alias Wiwik, pemilik warung angkringan sekaligus penjual minuman keras oplosan di Desa Karanggondang, Kecamatan Mlonggo, sebagai tersangka.

Miras oplosan yang dikenal dengan sebutan gingseng tersebut faktanya merupakan hasil racikan tersangka dari etanol, air mineral dan pewarna makanan. Tanpa sedikitpun rendaman gingseng.

Gingseng maut tersebut kemudian dioplos dengan minuman bersoda dan minuman ringan yang kemudian menewaskan 9 pemuda yang mengonsumsinya secara berlebihan.

Kasat Reskrim Polres Jepara AKP M Fachrur Rozi menyampaikan, tersangka mengaku telah berdagang miras oplosan selama tiga bulan ini.

Baca juga: Korban Miras Oplosan di Jepara Bertambah Menjadi Sembilan Pemuda

 

Adapun warung angkringan 2 Jiwo tempat usaha tersangka baru beroperasi dua pekan.

"PR jual miras 3 bulan dan buka angkringan 2 minggu. PR sudah kami tingkatkan statusnya dari saksi menjadi tersangka dan sudah kami tahan. PR dijerat dengan Pasal 204 KUHP, UU pangan dan UU kesehatan dengan ancaman hukuman 12 tahun penjara," terang Rozi, saat dihubungi Kompas.com melalui ponsel, Jumat (4/2/2022).

Rozi mengatakan, bahan utama miras oplosan yaitu etanol dibeli tersangka dari seseorang berinisial A yang juga penjual miras oplosan di Kecamatan Pakis Aji, Jepara.

Tersangka juga membeli etanol dari Semarang dan juga bertransaksi secara online.

"Pengakuannya tersangka, belajar mengoplos dari penjual miras oplosan berinisial A warga Kecamatan Pakis Aji, Jepara. Untuk saat ini, A masih diperiksa sebagai saksi," ungkap Rozi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Di Acara Dompet Dhuafa, CEO Buttonscarves Blak-blakan Ungkap Latar Belakangnya

Di Acara Dompet Dhuafa, CEO Buttonscarves Blak-blakan Ungkap Latar Belakangnya

Regional
Preman Pemalak Pedagang Duku di Lampung Ditangkap, Modusnya Adang Mobil Korban dan Minta 'Uang Jalan'

Preman Pemalak Pedagang Duku di Lampung Ditangkap, Modusnya Adang Mobil Korban dan Minta "Uang Jalan"

Regional
Sederet Program Gratis sejak Lahir hingga Meninggal Dunia dari Pemkot Tangerang

Sederet Program Gratis sejak Lahir hingga Meninggal Dunia dari Pemkot Tangerang

Regional
Pemdes Banjarwangunan Temukan 25 Nama yang Sama dengan Buron Pembunuh Vina Eki

Pemdes Banjarwangunan Temukan 25 Nama yang Sama dengan Buron Pembunuh Vina Eki

Regional
Lepas Keberangkatan 354 Calon Jemaah Haji, Walkot Susanti Sampaikan Pesan Ini

Lepas Keberangkatan 354 Calon Jemaah Haji, Walkot Susanti Sampaikan Pesan Ini

Regional
Direktur BUMDes Korupsi Uang Penjualan Sawit untuk Beli Mobil

Direktur BUMDes Korupsi Uang Penjualan Sawit untuk Beli Mobil

Regional
Pj Gubernur Kaltim Akui Teledor Antisipasi Banjir Mahakam Ulu, Minta Penyiapan Sistem Peringatan Dini

Pj Gubernur Kaltim Akui Teledor Antisipasi Banjir Mahakam Ulu, Minta Penyiapan Sistem Peringatan Dini

Regional
Mantapkan Langkah Politiknya, Susanti Daftarkan Diri Jadi Calon Wali Kota ke Gerindra

Mantapkan Langkah Politiknya, Susanti Daftarkan Diri Jadi Calon Wali Kota ke Gerindra

Regional
Viral, Foto ASN Manggarai Timur Minum Miras Beramai-ramai, Pj Sekda Minta Maaf

Viral, Foto ASN Manggarai Timur Minum Miras Beramai-ramai, Pj Sekda Minta Maaf

Regional
Gempa M 3,5 Sumedang, Warga: Kaca Bergetar

Gempa M 3,5 Sumedang, Warga: Kaca Bergetar

Regional
Video Viral Pajero Dipasangi Senapan Mesin di Kap, Polisi Pastikan Benda Itu Mainan

Video Viral Pajero Dipasangi Senapan Mesin di Kap, Polisi Pastikan Benda Itu Mainan

Regional
Kronologi Penangkapan WNA Bangladesh yang Selundupkan 5 WN Asing ke Australia lewat NTT

Kronologi Penangkapan WNA Bangladesh yang Selundupkan 5 WN Asing ke Australia lewat NTT

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com