Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perempuan Muda Dibunuh di Hotel Samarinda, Ternyata Korban Perdagangan Orang

Kompas.com - 09/11/2021, 19:35 WIB
Zakarias Demon Daton,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SAMARINDA, KOMPAS.com – Polisi mengungkap perempuan muda inisial RA (21) yang terbunuh di Hotel MJ Samarinda, Kalimantan Timur (Kaltim) merupakan korban perdagangan orang.

RA merupakan warga Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel). Ia ke Samarinda, Kaltim dibawah oleh seorang muncikari bernama Erwin (23) untuk urusan prostitusi.

Wakapolresta Samarinda, AKBP Eko Budiarto mengatakan tersangka Erwin juga warga Banjarmasin, ia yang menemani korban ke Samarinda.

“Dia (Erwin) kita tetapkan tersangka karena bawah korban ke Samarinda sebagai wanita penghibur,” ungkap Eko saat memberi keterangan pers di Samarinda, Senin (8/11/2021).

Baca juga: Motif Pembunuhan Perempuan Muda di Hotel Samarinda Terkait Prostitusi Online

Dijelaskan Eko, saat di Samarinda keduanya menginap di Hotel MJ. Tersangka Erwin ikut mencari pelanggan melalui aplikasi MiChat.

“Ketika dapat pelanggan, ada jatah buat tersangka (Erwin),” terang Eko.

Untuk tarif Rp 400.000, Erwin mendapat jatah Rp 100.000 sedangkan untuk tarif Rp 600.000, Erwin dapat Rp150.000 dan Rp800.000, Erwin dapat Rp250.000.

Diketahuinya keduanya menginap di Hotel MJ lantai 5 kamar 508 sudah beberapa hari sebelum RA dibunuh oleh seorang pelanggan yang bernama Rudi (23), pada Sabtu (16/10/2021). 

Rudi nekat membunuh RA karena sudah bayar uang muka Rp 250.000, sebelum keduanya berhubungan intim.

Baca juga: Polisi Kantongi Identitas Pembunuh Wanita Muda di Hotel MJ Samarinda

Namun, setelah uang diterima, RA meminta izin keluar kamar dengan alasan ada urusan, tapi pelaku menolak dan meminta uangnnya kembali.

Pelaku mengaku sering tertipu dengan uang muka itu.

Pelaku lalu mendorong korban ke kasur dan menutup wajah korban menggunakan bantal.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Regional
Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com