Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detik-detik Truk di Lombok Barat Terjun ke Sungai, Sempat Tabrak Pembatas Jalan

Kompas.com - 05/10/2021, 18:26 WIB
Idham Khalid,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

LOMBOK BARAT, KOMPAS.com- Sebuah truk dengan nomor polisi DK 8808 DN terjun ke sungai setelah menabrak pembatas jembatan, Selasa (5/10/2021).

Kasatlantas Polres Lombok Barat Iptu Agus Rachman menjelaskan, kejadian lakalantas tersebut bermula saat pengendara sepeda motor Kawasaki Ninja dengan pelat nomor DR 6805 TK bernama Salikin (26) datang dari arah barat menuju timur.

Saat pengendara Kawasaki hendak menyalip kendaraan motor di depannya, ia menabrak bagian belakang motor tersebut dan mengakibatkan Salikin jatuh ke kanan.

Baca juga: Unsoed Purwokerto Mulai Gelar PTM Pekan Ketiga Oktober, Ini Syarat bagi Mahasiswa

Sementara itu truk yang dikemudikan oleh MA datang dari arah berlawanan.

Berusaha menghindari tabrakan, truk justru hilang kendali dan menabrak pembatas jembatan.

Akibatnya truk terjun ke sungai dengan posisi terbalik.

"Dyna Rino DK 8808 DN membentur bagian depan sepeda motor Kawasaki Ninja DR 6805 TK, dan oleng ke kiri sehingga kendaraan truk Dyna tersebut menabrak pembatas jembatan dan terjun ke kali," kata Agus dalam keterangan tertulisnya.

Agus menjelaskan bahwa kejadian tersebut mengakibatkan pengemudi dan empat penumpang truk, serta pengendara motor Kawasaki mengalami luka-luka.

Mereka kemudian dilarikan ke Puskesmas.

"Para korban kemudian langsung dilarikan ke Puskesmas Eyat Mayang Sekotong," kata Agus.

Baca juga: Gunung Meletus di NTT, Wings Air Batalkan Penerbangan dari Kupang ke Lembata

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar ke Partai Nasdem, Sinyal Deny Indrayana kembali Bertarung di Pilkada Kalsel

Daftar ke Partai Nasdem, Sinyal Deny Indrayana kembali Bertarung di Pilkada Kalsel

Regional
Jadi yang Terparah, Banjir Rob di Pesisir Jateng Diprediksi Terjadi hingga Akhir Mei

Jadi yang Terparah, Banjir Rob di Pesisir Jateng Diprediksi Terjadi hingga Akhir Mei

Regional
Dugaan TPPO di NTB, Jebolan Ajang Pencari Bakat Nasional Jadi Tersangka

Dugaan TPPO di NTB, Jebolan Ajang Pencari Bakat Nasional Jadi Tersangka

Regional
Kesaksian Tagana Lubuklinggau, Bukan soal Uang tapi Selamatkan Orang

Kesaksian Tagana Lubuklinggau, Bukan soal Uang tapi Selamatkan Orang

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Dugaan Korupsi Lahan Hutan Negara, Bupati Solok Selatan Diperiksa 2 Jam

Dugaan Korupsi Lahan Hutan Negara, Bupati Solok Selatan Diperiksa 2 Jam

Regional
ABG Pembunuh Polisi di Lampung Divonis 9 Tahun 6 Bulan Penjara

ABG Pembunuh Polisi di Lampung Divonis 9 Tahun 6 Bulan Penjara

Regional
Inovasi Samsat Kebumen, Bayar Pajak Kendaraan Kini Bisa Malam Hari

Inovasi Samsat Kebumen, Bayar Pajak Kendaraan Kini Bisa Malam Hari

Regional
Calon Bupati dan Wakil Jalur Perseorangan di Belitung Timur Harus Setor 9.580 Salinan KTP

Calon Bupati dan Wakil Jalur Perseorangan di Belitung Timur Harus Setor 9.580 Salinan KTP

Regional
Mahasiswa PTS di Sleman Meninggal Usai Sparing Bela Diri, Ini Pengakuan Pelaku

Mahasiswa PTS di Sleman Meninggal Usai Sparing Bela Diri, Ini Pengakuan Pelaku

Regional
Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang Bakal Berdampak ke Lalu Lintas Pantura Demak

Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang Bakal Berdampak ke Lalu Lintas Pantura Demak

Regional
BMKG Peringatkan Ancaman Banjir Rob di Sejumlah Daerah di Maluku

BMKG Peringatkan Ancaman Banjir Rob di Sejumlah Daerah di Maluku

Regional
Amankan Pilkada 2024, Pemprov Sumsel Anggarkan Rp 190,1 Miliar untuk TNI dan Polri

Amankan Pilkada 2024, Pemprov Sumsel Anggarkan Rp 190,1 Miliar untuk TNI dan Polri

Regional
Airin Senang Mantan Walkot Tangerang Maju pada Pilkada Banten

Airin Senang Mantan Walkot Tangerang Maju pada Pilkada Banten

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com