Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zona Merah Covid-19, Pemkab Karawang akan Perketat PPKM Mikro

Kompas.com - 30/06/2021, 17:20 WIB
Farida Farhan,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang akan memperketat penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis mikro.

Hal ini menyusul Kabupaten Karawang menjadi daerah dengan risiko tinggi atau zona merah Covid-19 bersama 10 daerah lain di Jawa Barat.

Diketahui, Kabupaten Karawang menempati urutan pertama dalam kasus penambahan positif Covid-19 terbanyak se-Jawa Barat dalam seminggu terakhir.

Baca juga: Temuan Disperindag, Hampir 1.000 Perusahaan di Karawang Pernah Jadi Klaster Covid-19

 

Posisi pertama juga ditempati Kabupaten Karawang dalam penambahan angka terkonfirmasi positif meninggal dunia se-Jawa Barat.

Dari data yang diambil dari Pusat Koordinasi dan Informasi COVID-19 Jawa Barat (Pikobar Jabar), selama satu minggu sejak tanggal 21 Juni sampai 27 Juni, angka terkonfirmasi positif Covid-19 di Karawang mencapai 3.793 orang.

Urutan kedua ditempati Kota Depok (2.835 orang). Lalu di urutan ketiga Kabupaten Bandung (2.342 orang).

Baca juga: Saat Bupati Karawang Bubarkan Pesta Ulang Tahun di Kafe: Kita Darurat Covid-19

Berdasarkan dari data yang sama, sebanyak 287 warga Karawang yang terpapar Covid-19 meninggal dunia dalam satu minggu.

Urutan kedua ditempati Kabupaten Bandung (45 orang). Disusul urutan ketiga ditempati Kabupaten Indramayu (39 orang).

Sementara itu, bila melihat tabel desa, sebanyak 63 dari total 309 desa berada di zona merah atau sekitar 20 persen desa di Kabupaten Karawang.

Sebanyak 123 desa berada di zona oranye. 80 desa di zona kuning, dan 43 desa di zona hijau.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Karawang, Fitra Hergyana membenarkan, saat ini memang seluruh kecamatan di Kabupaten Karawang ditetapkan sebagai zona merah.

"Sebaran Covid-19 di Kabupaten Karawang sudah sangat meluas, peningkatannya pun cepat dan signifikan," kata Fitra dalam konferensi pers di Makodim 0604/Karawang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anggaran Inpres Jalan Daerah Kalbar Belum Cair, Komisi V DPR Undang Kementerian PUPR Rapat

Anggaran Inpres Jalan Daerah Kalbar Belum Cair, Komisi V DPR Undang Kementerian PUPR Rapat

Regional
Kasus Dugaan Korupsi RSUD Sumbawa Jilid II Naik Penyidikan, Ada Potensi Tersangka Lebih dari Satu

Kasus Dugaan Korupsi RSUD Sumbawa Jilid II Naik Penyidikan, Ada Potensi Tersangka Lebih dari Satu

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Berawan

Regional
'Justice For Afif...'

"Justice For Afif..."

Regional
Industri Tekstil Jateng Terpuruk, Dipicu Bahan Baku Sulit dan Permintaan Loyo

Industri Tekstil Jateng Terpuruk, Dipicu Bahan Baku Sulit dan Permintaan Loyo

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
[POPULER REGIONAL] Sosok Bupati Belu Perjuangkan Pengobatan Gratis | Soal Pejabat di Semarang Titip Anak di PPDB

[POPULER REGIONAL] Sosok Bupati Belu Perjuangkan Pengobatan Gratis | Soal Pejabat di Semarang Titip Anak di PPDB

Regional
Soal Pilkada Solo, Muhammadiyah Netral tapi Punya Kriteria Pemimpin

Soal Pilkada Solo, Muhammadiyah Netral tapi Punya Kriteria Pemimpin

Regional
Gunung Gandang Dewata, Puncak Tertinggi di Sulawesi Barat

Gunung Gandang Dewata, Puncak Tertinggi di Sulawesi Barat

Regional
Dampak Cuaca Buruk, Petambak Udang di Kebumen Panen Lebih Awal

Dampak Cuaca Buruk, Petambak Udang di Kebumen Panen Lebih Awal

Regional
Terungkap Motif Pria Bacok Pacar Anaknya hingga Tewas, Sakit Hati Putrinya Dilecehkan

Terungkap Motif Pria Bacok Pacar Anaknya hingga Tewas, Sakit Hati Putrinya Dilecehkan

Regional
Malam Ini Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Lagi, Semburkan Abu Tebal 900 Meter

Malam Ini Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Lagi, Semburkan Abu Tebal 900 Meter

Regional
Sejarah Kabupaten Semarang

Sejarah Kabupaten Semarang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com