Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Istrinya Hilang di Riau, Ditemukan di Jawa Timur, Sayembara Berhadiah Rp 150 Juta pun Ditutup

Kompas.com - 27/06/2021, 08:46 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Lebih dari tiga bulan Ervina Lubis menghilang.

Perempuan berusia 40 tahun itu merupakan istri Khairuddin Siregar, pria asal Desa Tanjung Sawit, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau.

Ervina hilang pada 18 Maret 2021 saat jalan-jalan di salah satu mal di Pekanbaru.

Khairuddin yang saat itu sedang ada urusan pekerjaan, tak bisa ikut jalan-jalan.

Sekira pukul 15.40 WIB, ia mendapat telepon dari anak perempuannya yang masih remaja. Dia mengabarkan bahwa ibunya hilang setelah pergi ke toilet mal.

"Saya teleponlah istri saya, tapi nomornya sudah tak aktif," ujar Khairuddin, saat dijumpai Kompas.com, 15 Juni 2021.

Baca juga: Kisah Khairuddin, Istri Hilang di Mal, Bikin Sayembara Berhadiah Rp 150 Juta hingga Akhirnya Ditemukan

Dia kemudian bergegas ke mal untuk mencari istri dan menjemput anaknya. Akan tetapi, Ervina tak ditemukan.

Selang beberapa hari, Khairuddin mendapat pesan WhatsApp dari sang istri.

"Dia WA ke saya bilang aku pergi. Setelah itu nomornya tak aktif lagi," ucapnya.

Lelaki yang berprofesi sebagai pebisnis sawit ini juga sempat menyambangi kampung halaman istrinya di Pasir Pengaraian, Kabupaten Rokan Hulu, Riau. Hasilnya juga sama.

Demi menemukan istrinya, pria berusia 51 tahun ini berinisiatif membuat sayembara.

Bagi siapa saja yang menemukan istrinya bakal mendapat Rp 75 juta.

Namun, kabar itu tak kunjung datang. Lalu, dia menaikkan hadiahnya menjadi Rp 100 juta.

Sebulan setelahnya, Khairuddin rela merogoh kocek hingga Rp 150 juta demi bersua lagi dengan istrinya.

Baca juga: Pria yang Bikin Sayembara Berhadiah Rp 150 Juta Sudah Temukan Istrinya, Imbalan Langsung Dibayar Kontan kepada Penemu

Halaman:


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com