Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Kompas.com - 11/05/2024, 06:36 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

 

4. Rumah korban penipuan katering buka puasa Masjid Sheikh Zayed Solo terancam disita bank

Dua pengusaha katering di Kabupaten Sukoharjo, Jateng, berinisial SP dan KSW, yang menjadi korban penipuan order paket buka puasa di Masjid Sheikh Zayed Solo, rumahnya terancam disita bank.

"Akibat penipuan tersebut, rumahnya terancam disita bank," jelas kuasa hukum kedua korban, Kalono, Rabu (8/5/2024).

Penyebabnya, korban mulanya meminjam uang sebagai modal usaha katering untuk membuat paket buka puasa tersebut.

Gara-gara penipuan itu, kliennya terlilit utang karena mengalami kerugian hingga Rp 960 juta. Bahkan, sebut Kalono, kliennya sampai dikejar penagih utang.

Untuk mengatasi permasalahan ini, korban mencari bantuan ke pihak Masjid Sheikh Zayed, Bupati Sukoharjo Etik Suryani, dan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.

Di samping itu, pihak-pihak yang mendampingi korban membuka donasi untuk meringankan beban korban.

Baca selengkapnya: Rumah Terancam Disita Bank, Korban Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Donasi

5. Adhe Bakti akan ambil formulir pendaftaran Pilkada Semarang

Eks Camat Gajah Mungkur, Kota Semarang Ade Bhakti KOMPAS.COM/Muchamad Dafi Yusuf Eks Camat Gajah Mungkur, Kota Semarang Ade Bhakti 

Ade Bhakti Ariawan, Sekretaris Damkar Kota Semarang, Jateng, berniat maju dalam Pilkada Semarang.

Ia mengambil formulir pendaftaran bakal calon kepala daerah di Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI-P Kota Semarang pada Jumat (10/5/2024).

"Habis Jumatan, makan siang, terus meluncur ke DPC (PDI-P)," terangnya.

Sebelumnya, Mantan Camat Gajahmungkur itu sempat menjadi perbincangan lantaran videonya viral di media sosial.

Dalam video tersebut, Adhe diduga menyindir program Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu, yaitu "Nasi Goreng Mbak Ita".

Baca selengkapnya: Pernah Viral karena Nasi Goreng, Ade Bhakti Akan Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada Semarang di PDI-P

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

Regional
Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Regional
Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Regional
Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Regional
Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Regional
1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

Regional
Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Regional
Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Regional
3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Regional
Jelang Idul Adha, Sejumlah Hewan Kurban di Jateng Terjangkit Diare dan Cacar

Jelang Idul Adha, Sejumlah Hewan Kurban di Jateng Terjangkit Diare dan Cacar

Regional
Pengakuan Karyawan di Batam Curi 143 Ponsel dari Perusahaan: Punya Utang di Pinjol Rp 100 Juta

Pengakuan Karyawan di Batam Curi 143 Ponsel dari Perusahaan: Punya Utang di Pinjol Rp 100 Juta

Regional
Wanita Lompat ke Sumur karena Hendak Dianiaya Mantan Suami Alami Luka-luka

Wanita Lompat ke Sumur karena Hendak Dianiaya Mantan Suami Alami Luka-luka

Regional
Dua Kali Disuntik, Bayi di Sukabumi Meninggal Usai Imunisasi Empat Varian Vaksin Sekaligus

Dua Kali Disuntik, Bayi di Sukabumi Meninggal Usai Imunisasi Empat Varian Vaksin Sekaligus

Regional
Densus Antiteror Sita Buku Catatan dan Serbuk dari Kontrakan Penjual Bubur di Karawang

Densus Antiteror Sita Buku Catatan dan Serbuk dari Kontrakan Penjual Bubur di Karawang

Regional
Temuan 24 Pohon Ganja di Ladang Kopi Simalungun, Pemilik Melarikan Diri

Temuan 24 Pohon Ganja di Ladang Kopi Simalungun, Pemilik Melarikan Diri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com