Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

1 Anggota KKB Tewas dalam Kontak Tembak, Bermula Serangan ke Puskesmas di Ilaga

Kompas.com - 05/02/2024, 12:03 WIB
Pythag Kurniati

Editor

PAPUA, KOMPAS.com- Kelompok Kriminal Bersenjata menyerang Puskesmas Omukia di Distrik Omukia, Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, Sabtu (3/2/2024).

Sempat terjadi kontak senjata saat aparat menuju ke lokasi. Dalam peristiwa tersebut, satu anggota KKB meninggal dunia dan dua lainnya mengalami luka.

Baca juga: Senjata Api Polisi di Puncak Dirampas KKB, Kapolda Dalami Dugaan Kecerobohan Anggota

Penjelasan Kapolres

Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Puncak Kompol I Nyoman Punia mengungkapkan, mulanya aparat menerima laporan bahwa KKB menyerang dan akan membakar Puskesmas Omukia.

Aparat kemudian menuju ke Puskesmas Omukia untuk mengecek.

"Suara tembakan terdengar dari belakang Puskesmas Omukia dan terjadi kontak tembak antara personel TNI-Polri dengan kelompok KKB wilayah kepala air," kata Kapolres Puncak, Minggu (4/2/2024), seperti dikutip dari Tribun Papua.

Baca juga: Berisiko Diganggu KKB, 31 TPS di Maybrat Digeser ke Ayata

1 anggota KKB tewas

Dalam peristiwa kontak tembak tersebut, aparat mengklaim satu anggota KKB tewas.

"Satu anggota KKB benama Warinus Murib tewas dalam kejadian," kata dia.

Kemudian ada dua anggota KKB lain berinisial AM dan DK yang terluka. Mereka diduga adalah anggota kelompok Numbuk Telenggen.

Baca juga: Kuasai Markas KKB Manfred, TNI Sita Amunisi hingga Bendera Bintang Kejora

Barang bukti

Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz AKBP Bayu Suseno mengungkapkan, aparat telah menyita sejumlah barang bukti.

"Kami menangkap tiga KKB beserta barang buktinya antara lain satu pucuk senjata api mouser, dua pucuk senapan angin, satu lembar bendera BK, satu buah handphone, satu magazen jens SS1 serta 17 butir amunisi kaliber 5,56," katanya.

Kepala Operasi Damai Cartenz Kombes Pol Faizal Ramdhani mengklaim jajarannya berkomitmen melakukan pengejaran.

"Apabila ada masyarakat yang memiliki informasi mengenai KKB di Ilaga, jangan segan memberi informasi," kata dia.

Artikel ini telah tayang di Tribun-Papua.com dengan judul KKB Ilaga Bakar Puskesmas, 1 Tewas, 2 Ditangkap Aparat Gabungan


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Regional
Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Regional
Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pegi Terduga Pembunuh Vina Cirebon Ditangkap | Akhir Kasus Norma Risma

[POPULER NUSANTARA] Pegi Terduga Pembunuh Vina Cirebon Ditangkap | Akhir Kasus Norma Risma

Regional
8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

8 Alat Musik Tradisional Sumatera Barat dan Cara Memainkannya

Regional
Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Trauma, Gadis Pemohon KTP Korban Pelecehan Seksual di Nunukan Menangis Saat Diperiksa

Regional
PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

PKB-Gerindra Jajaki Koalisi untuk Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Cinta Lama Bersemi Kembali

Regional
Sempat Jadi Bupati Karanganyar Selama 26 Hari, Rober Christanto Maju Lagi di Pilkada

Sempat Jadi Bupati Karanganyar Selama 26 Hari, Rober Christanto Maju Lagi di Pilkada

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com