Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir di Rokan Hulu Rendam 2.644 Rumah, Ketinggian Capai 2,5 Meter

Kompas.com - 28/12/2023, 06:04 WIB
Idon Tanjung,
Reni Susanti

Tim Redaksi

PEKANBARU, KOMPAS.com - Memasuki hari kedua, banjir di Rokan Hulu (Rohul), Riau, Rabu (27/12/2023), meluas. 

Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Rohul, Zuljandri Rossa mengatakan, saat ini ada 6 kecamatan yang terdampak banjir akibat luapan Sungai Batang Lubuh.

Enam kecamatan itu, yaitu Kecamatan Rambah, Kecamatan Rokan IV Koto, Kecamatan Tambusai, Kecamatan Rambah Hilir, Kecamatan Bonai Darussalam dan Kecamatan Kunto Darussalam.

Baca juga: Banjir di Rokan Hulu Riau, Ratusan Rumah Terendam dan Akses Jalan Terputus

"Untuk jumlah rumah warga yang terdampak banjir sebanyak 2.644 unit," sebut Zuljandri saat diwawancarai wartawan di lokasi banjir, Rabu.

Dia menyebut, ketinggian air di permukiman warga bervariasi, 50 sentimeter hingga 2,5 meter.

Petugas BPBD bersama TNI dan Polri saat ini tengah membantu warga yang dilanda banjir. Salah satunya mengevakuasi sejumlah warga ke tempat aman.

Baca juga: Tinggi Banjir di Rokan Hulu Naik Jadi 2 Meter, Warga Butuh Bantuan

"Kami sudah menyiapkan tim evakuasi yang bekerja sama dengan TNI dan Polri. Kemudian, mendirikan posko pengungsian dan dapur umum di beberapa titik," sebut Zuljandri.

Sejauh ini, sambung dia, belum ada warga yang mengungsi ke posko. Tetapi, warga mengungsi ke rumah-rumah keluarga dan kerabatnya.

"Kita berdoa mudah-mudahan bencana ini cepat berlalu. Kami juga mengharapkan partisipasi semua pihak, karena bencana ini tangung jawab bersama," pungkas Zuljandri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anak Aria Bima Daftar Bakal Calon Wakil Wali Kota Solo Lewat PDI-P

Anak Aria Bima Daftar Bakal Calon Wakil Wali Kota Solo Lewat PDI-P

Regional
'Galodo' Sumbar Tewaskan 41 Orang, Unand Izinkan Kuliah 'Daring'

"Galodo" Sumbar Tewaskan 41 Orang, Unand Izinkan Kuliah "Daring"

Regional
Viral, Video Sekelompok Bocah Bobol Minimarket Mijen Semarang, Curi Rokok dan Uang Tunai

Viral, Video Sekelompok Bocah Bobol Minimarket Mijen Semarang, Curi Rokok dan Uang Tunai

Regional
Pemkot Magelang Gelar Job Fair 2024, Disediakan 4.000 Lowongan Kerja, Digelar 2 Hari

Pemkot Magelang Gelar Job Fair 2024, Disediakan 4.000 Lowongan Kerja, Digelar 2 Hari

Regional
Mantan Sekda Kota Magelang Ambil Formulir Pilkada 2024 di PDI-P

Mantan Sekda Kota Magelang Ambil Formulir Pilkada 2024 di PDI-P

Regional
Tinjau Pasar Mambo Tangerang, Pj Walkot Ajak Pedagang Jaga Kebersihan dan Gunakan Fasilitas Sesuai Fungsinya

Tinjau Pasar Mambo Tangerang, Pj Walkot Ajak Pedagang Jaga Kebersihan dan Gunakan Fasilitas Sesuai Fungsinya

Regional
Petugas Damkar di Tegal Terlindas Mobil Pemadam, Dilarikan ke RS

Petugas Damkar di Tegal Terlindas Mobil Pemadam, Dilarikan ke RS

Regional
Alasan Muda-Tanjung Daftar Bacalon Gubernur dan Wagub Kalbar Jalur Independen

Alasan Muda-Tanjung Daftar Bacalon Gubernur dan Wagub Kalbar Jalur Independen

Regional
Berangkatkan 455 Jemaah Calon Haji Asal Palembang, Pj Agus Fatoni: Titip Doa agar Sumsel Maju

Berangkatkan 455 Jemaah Calon Haji Asal Palembang, Pj Agus Fatoni: Titip Doa agar Sumsel Maju

Kilas Daerah
Alasan PKB Usung Eks Wabup Magelang Jadi Calon Bupati 2024

Alasan PKB Usung Eks Wabup Magelang Jadi Calon Bupati 2024

Regional
12 Kios Aksesori Motor di Tegal Ludes Terbakar, Apa Penyebabnya?

12 Kios Aksesori Motor di Tegal Ludes Terbakar, Apa Penyebabnya?

Regional
Gelapkan Uang Perusahaan Rp 2,6 M, 2 Karyawan di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gelapkan Uang Perusahaan Rp 2,6 M, 2 Karyawan di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Wabup Semarang Basari Daftar Bacalon Bupati Melalui PKB, Ini Perinciannya...

Wabup Semarang Basari Daftar Bacalon Bupati Melalui PKB, Ini Perinciannya...

Regional
Rangkaian Kegiatan Seru Digelar untuk Sambut HUT Ke-78 Provinsi Sumsel

Rangkaian Kegiatan Seru Digelar untuk Sambut HUT Ke-78 Provinsi Sumsel

Regional
Pilkada Sumbar dan Kota Padang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Pilkada Sumbar dan Kota Padang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com