Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Daerah di Banten Dipimpin Pejabat Kemendagri, Ini Tugas Khususnya

Kompas.com - 26/12/2023, 16:52 WIB
Rasyid Ridho,
Khairina

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com – Empat penjabat kepala daerah di Provinsi Banten telah dijabat oleh orang dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Keempatnya yakni Direktur Perencanaan, Evaluasi, dan Informasi Pembangunan Daerah Kemendagri, Iwan Kurniawan sebagai Penjabat (Pj) Bupati Lebak.

Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setjen Kemendagri Andi Ony Prihartono sebagai Penjabat Bupati Tangerang.

Baca juga: Al Muktabar Ajak Paguron Silat dan Jawara di Banten Jaga Stabilitas Pemilu 2024

Asisten Deputi Infrastruktur Ekonomi dan Kesehahtraan Rakyat Badan Nasional Pengelolaan Perbatasan Yedi Rahmat, jadi Penjabat Wali Kota Serang.

Dan yang terbaru Direktur Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan Kerja Sama Dirjen Bina Administrasi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Nurdin menjabat sebagai penjabat wali kota Tangerang.

Penjabat Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, penunjukan pejabat Kemendagri sudah melalui mekanisme dan sesuai dengan aturan yang ada, bukan untuk agenda politik jelang Pemilu 2024. 

“Oh tidak (agenda Pemilu), semua murni dalam rangka menjalankan tugas pemerintahan, dan rangkaiannya pemerintah, pembanguna dan kemasyarakatan dalam satu kesatuan,” kata Al Muktabar kepada wartawan di Pendopo Gubernur. Selasa (26/12/2023).

Al Muktabar menegaskan, penunjukan Pejabat Kemendagri menjadi penjabat Wali Kota/Bupati bukanlah bagi-bagi jabatan.

“Tidak (bagi-bagi jabatan), ini dalam rangka memberikan layanan kepada masyarakat,” tegas dia.

Baca juga: Tangani Kemiskinan Ekstrem dan Stunting, Al Muktabar Salurkan Bantuan dan Jaminan Sosial Pangan untuk Warga

Menurut Al Muktabar, seleksi pemilihan penjabat kepala daerah sudah sesuai aturan dimulai dari tiga usulan nama DPRD Kabupaten atau Kota, kemudian Pj Gubernur Banten, lalu Kemendagri yang memutuskan.

Sehingga, kata Al Muktabar, tugas yang diemban oleh pejabat yang ditunjuk untuk dijalani sebaik mungkin.  

“Itu (mekanisme penunjukan Pj) bagian dari mekanismee yang telah diatur sesuai dengan ketentuan ketentuan, dan kita pada perinsipnya menerima apa yang ditugaskan kepada kita. Demikian juga dengan wali kota menerima tugas yang diberikan, jadi kita melaksanakannya,” ujar dia. 

Setiap Pj Wali Kota atau Bupati yang ditunjuk diminta untuk mensuksekan pesta demokrasi 2024 bekerjasama dengan Polri, TNI, KPU, Bawaslu guna menghasilkan pimpinan yang diharapkan masyarakat.

“Tugas Khusus adalah menjaga, melaksanakan, pemilu yang saat ini sudah memasuki segala tahapannya khususnya di 2024 nanti, dan tentu juga pemilu Kepala daerah,” tandas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

Regional
Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Regional
Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Regional
Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Regional
Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Regional
BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

Regional
Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Regional
Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Regional
Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Regional
Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Regional
Rektor Unri Ternyata Belum Cabut Laporan Polisi terhadap Mahasiswa Pengkritik UKT

Rektor Unri Ternyata Belum Cabut Laporan Polisi terhadap Mahasiswa Pengkritik UKT

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Maju Pilkada 2024, Petani di Sikka Daftar Cawabup di 2 Partai

Maju Pilkada 2024, Petani di Sikka Daftar Cawabup di 2 Partai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com