Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Batik Solo Trans: Transportasi Murah tapi Pembayaran Masih Jadi Persoalaan

Kompas.com - 13/11/2023, 19:13 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Batik Solo Trans (BST) menjadi transportasi publik yang murah dan diandalkan oleh warga Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng).

BST merupakan fasilitas transformasi massal, yang memiliki enam koridor dan terintergrasi ke wilayah Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo.

Bus berwarna merah dengan ornamen Wayang itu, sangat dinantikan oleh para pelajar, lansian, masyarakat umum, hingga kaum disabilitas.

Sebab, dengan enam koridor dan puluhan halte memudahkan warga untuk mengakses tujuan mereka.

Baca juga: Menjajal Bus Listrik Trans Metro Pasundan Rute Leuwipanjang-Dago yang Kembali Beroperasi

Meskipun terik matahari cukup panas pada Rabu (8/11/2023), tak menyurutkan niat para warga untuk beralih mode transportasi dan setia menggunakan BST.

Sekitar 5 menit menunggu, BST datang menjemput para penumpang setiannya. Setibanya BST di Halte, pintu depan bus terbuka dan sapa senyum Pengemudi BST menyambut para pelangannya.

Tarif BST cukup terjangkau dan berbagai kategori setiap naik, yakni, pelajar-mahasiswa Rp 2.000; lansia Rp 2.000; penumpang umum Rp 3.700, dan kaum disabilitas gratis.

Hanya melalui tap kartu e-money dan QRIS, warga bisa langsung masuk dan duduk dibangku bus BST yang melaju cukup stabil.

Pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 4 Surakarta, Gayatri (16), mengaku sangat terbantu dengan fasilitas bus BST rute Koridor 2 dari Sub Terminal Kerten ke Palur, Karanganyar.

"Kan rumah jauh dari sekolah. Ndak ada yang mengantar, jadi sangat membantu. Nyaman busnya," kata Gayatri, saat menaiki BST, pada Rabu (8/11/2023).

Siswi berkerudung ini, mengaku juga dimudahkan dengan pembayaran menggunakan QRIS, karena tidak perlu uang tunai dan cukup scan barkode khusus yang disediakan.

"Kalau aku pakai Qris. Bisa juga pakai kartu, langsung dan di setting oleh Dinas Perhubungan (Dishub), kalau pelajar itu Rp 2.000," katanya setelah dua tahun menggunakan fasilitas BST setiap harinya.

Meskipun dirasa nyaman, dengan fasilitas bus AC dan bersih. Bagi lansia, pembayaran menggunakan kartu e-money dan barkode masih menjadi momok kurang menyenangkan.

Keluhan ini, dirasakan oleh Sri Martini (40) dan Jiyem (66) telah menggunakan fasiltas BST sejak diresmikan oleh Presiden Jokowi saat menjadi Wali Kota Solo, pada 1 September 2010.

Wanita lansia dan paruhbaya ini, setiap harinya pulang pergi dari Kartasura ke Pasar Gede menaiki BST Koridor 1, untuk berdagang buah dan sayur.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Regional
Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Regional
Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Regional
Kronologi Bus Rombongan 'Study Tour' Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Kronologi Bus Rombongan "Study Tour" Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Regional
Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Regional
Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Regional
Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Regional
Bus 'Study Tour' Terperosok ke Jurang di Lampung, 6 Orang Luka Berat

Bus "Study Tour" Terperosok ke Jurang di Lampung, 6 Orang Luka Berat

Regional
Polisi Buru Wanita Penculik Balita di Bima NTB

Polisi Buru Wanita Penculik Balita di Bima NTB

Regional
Sindikat Curanmor di Brebes Dibongkar, 2 Tersangka Ditangkap, 12 Motor Dikembalikan

Sindikat Curanmor di Brebes Dibongkar, 2 Tersangka Ditangkap, 12 Motor Dikembalikan

Regional
Makam Mahasiswi Kedokteran di Purbalingga Dirusak OTK, Diduga Jasad Hendak Dicuri

Makam Mahasiswi Kedokteran di Purbalingga Dirusak OTK, Diduga Jasad Hendak Dicuri

Regional
Jalan Padang-Pekanbaru yang Putus di Lembah Anai Diperkirakan Buka 21 Juli 2024

Jalan Padang-Pekanbaru yang Putus di Lembah Anai Diperkirakan Buka 21 Juli 2024

Regional
6 Orang Daftar Pilkada di PDI-P Kota Magelang, Berikut Identitasnya

6 Orang Daftar Pilkada di PDI-P Kota Magelang, Berikut Identitasnya

Regional
Kronologi Anak Diduga Depresi Bunuh Ibu di Morowali, Pelaku Teriak Histeris Saat Diamankan

Kronologi Anak Diduga Depresi Bunuh Ibu di Morowali, Pelaku Teriak Histeris Saat Diamankan

Regional
Sumur Warga Mulai Kering, Wali Kota Semarang Minta Warga Irit Air

Sumur Warga Mulai Kering, Wali Kota Semarang Minta Warga Irit Air

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com