Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gibran Jadi Cawapres Prabowo, Gerindra Jateng Semakin Optimistis Menangkan Pilpres

Kompas.com - 23/10/2023, 22:56 WIB
Titis Anis Fauziyah,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Tengah (Jateng), Sudaryono mengaku, optimistis dapat memenangkan Pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada Pemilu 2024 mendatang.

Pasalnya, pihaknya menilai keberadaan putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu mampu menambah daya gedor kemenangan dan perolehan suara bagi pasangan Koalisi Indonesia Maju (KIM).

Baca juga: Gerindra Yakin Prabowo-Gibran Menang di Jatim meski Tak Wakili Unsur NU

Kendari demikian, Partai Gerindra Jawa Tengah tidak akan terlena dengan kekuatan elektoral Gibran. Dia memastikan akan terus bekerja semaksimal mungkin dalam pemenangan pasangan Prabowo-Gibran pada pemilu 2024 mendatang.

"Kalau target kita tidak muluk-muluk. Karena target kita menang di Jawa Tengah dari awal. Apalagi dengan keberadaan Mas Gibran ini sebagai cawapresnya Pak Prabowo maka kita harapkan menjadi bonus perjuangan kita untuk memenangkan Pemilu 2024 mendatang. Kita tidak akan terlena, dan kita akan terus all out berjuang untuk kemenangan ini," tuturnya, Senin (23/10/2023).

Seperti diketahui, pada Minggu (22/10/2023), Gibran secara resmi dideklarasikan sebagai cawapres Prabowo Subianto.

"Partai Gerindra Jawa Tengah menyambut baik penetapan Cawapres Gibran Rakabuming Raka dari hasil konsensus parpol koalisi KIM untuk berpasangan dengan Pak Prabowo," imbuhnya.

Dia pun mengapresiasi para ketua parpol di koalisi KIM yang mendengar suara akar rumput untuk mengusung Gibran. 

Sudaryono berkomitmen menggerakkan semua pengurus DPC Partai Gerindra di kabupaten/kota di Jateng untuk memperjuangkan kemenangan Prabowo-Gibran.

"Karena itu yang diharapkan dari seluruh DPC Partai Gerindra. Khususnya di Jawa Tengah bahwa harapan kami memang Mas Gibran Rakabuming Raka ditetapkan sebagai Cawapresnya Pak Prabowo," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

HUT Ke-78 Sumsel, Ketua DPRD Berikan Apresiasinya kepada Pj Agus Fatoni

HUT Ke-78 Sumsel, Ketua DPRD Berikan Apresiasinya kepada Pj Agus Fatoni

Regional
Menteri Risma Minta Lokasi Pengungsian Bencana Agam Dipindahkan

Menteri Risma Minta Lokasi Pengungsian Bencana Agam Dipindahkan

Regional
Cerita Save Dagun, Warga Manggarai Barat 30 Tahun Menyusun Kamus Bahasa

Cerita Save Dagun, Warga Manggarai Barat 30 Tahun Menyusun Kamus Bahasa

Regional
Maju Pilkada Semarang, Bos PSIS Yoyok Sukawi Lamar Semua Partai di Koalisi Indonesia Maju

Maju Pilkada Semarang, Bos PSIS Yoyok Sukawi Lamar Semua Partai di Koalisi Indonesia Maju

Regional
Cerita Warga 'Sulap' Ladang Jadi Toilet dan Tempat Menginap Pengantar Jemaah Haji

Cerita Warga "Sulap" Ladang Jadi Toilet dan Tempat Menginap Pengantar Jemaah Haji

Regional
Alasan Ketum Persab Brebes Asrofi Maju di Pilkada 2024

Alasan Ketum Persab Brebes Asrofi Maju di Pilkada 2024

Regional
Muda-Tanjung Tarik Dokumen Pendaftaran Jalur Independen di KPU Kalbar

Muda-Tanjung Tarik Dokumen Pendaftaran Jalur Independen di KPU Kalbar

Regional
Ibu Ini Histeris Anaknya Tak Dikembalikan Mantan Suami, Sudah Minta Tolong Polisi dan Babinsa tapi Gagal

Ibu Ini Histeris Anaknya Tak Dikembalikan Mantan Suami, Sudah Minta Tolong Polisi dan Babinsa tapi Gagal

Regional
14 Santriwati di Rokan Hilir Diduga Keracunan Makanan, 1 Meninggal Dunia

14 Santriwati di Rokan Hilir Diduga Keracunan Makanan, 1 Meninggal Dunia

Regional
Pilkada Demak 2024: 6 Orang Mendaftar di Gerindra, Ada Eks Pj Sekda

Pilkada Demak 2024: 6 Orang Mendaftar di Gerindra, Ada Eks Pj Sekda

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Penyelidikan Hilangnya 15 Laptop Kemendikbud Terkendala Ruangan yang Steril

Penyelidikan Hilangnya 15 Laptop Kemendikbud Terkendala Ruangan yang Steril

Regional
Korupsi Dana KPR Rp 8,1 Miliar, Eks Kepala Cabang Bank di Banten Dituntut 3 Tahun Penjara

Korupsi Dana KPR Rp 8,1 Miliar, Eks Kepala Cabang Bank di Banten Dituntut 3 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com