Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seri 11 MXGP Dimulai, Puluhan Pebalap Jajal Sirkuit Selaparang Lombok

Kompas.com - 01/07/2023, 14:21 WIB
Karnia Septia,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

MATARAM, KOMPAS.com - Puluhan pebalap motocross MXGP seri 11 mulai beradu cepat di Sirkuit Selaparang, Lombok pada akhir pekan ini, 1 Juni dan 2 Juni 2023.

Balapan kali ini merupakan putaran kedua setelah pelaksanaan seri 10 MXGP Samota di Sumbawa, NTB.

"Hari ini ada free practice latihan pembalap MX2 dan MXGP untuk mencoba sirkuit dan juga nanti ada time kualifikasi untuk menentukan mereka akan duduk atau start di nomor posisi berapa yang waktunya terbaik. Dan besok akan ada race final," Kata Ridwansyah, Komandan Lapangan MXGP, Sabtu (1/7/2023).

Baca juga: Pengamanan MXGP Selaparang dan Rekayasa Lalu Lintas

Free practice MXGP Selaparang diikuti 38 pebalap yaitu 18 pebalap MXGP dan 20 pebalap MX2.

Dari sejumlah pebalap MXGP dan MX2 yang ikut berlaga, ada empat orang pebalap dari Indonesia. 

Mereka adalah Hilman Maksum, Diva Ismayana, Delvintor Alfarizi dan Nakami Vidi Makarim.

Ridwansyah mengatakan, cuaca yang mendung dan gerimis di lintasan sirkuit hari ini justru mendukung pelaksanaan balap.

"Alhamdulillah cuacanya sangat mendukung. Biasanya kita siram terus ini, ini juga memperingan tugas kita," Kata Ridwansyah.

Baca juga: Jelang MXGP Selaparang, 105 Petugas Medis Ikuti Simulasi Penanganan

Suasana mendung dapat mengurangi dehidrasi para pembalap dan membuat kondisi track tetap lembab dan tidak berdebu.

"Ini masih dalam batas toleransi yang diberikan oleh infront (moto racing) untuk keamanan," Kata Ridwansyah.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KPU Karawang Polisikan Pembuat SK Palsu Caleg Terpilih

KPU Karawang Polisikan Pembuat SK Palsu Caleg Terpilih

Regional
Diduga Lecehkan Santri, Ponpes di Sekotong Lombok Dirusak Warga

Diduga Lecehkan Santri, Ponpes di Sekotong Lombok Dirusak Warga

Regional
Didorong Maju Pilkada, Rumah Petani di Brebes Digeruduk Ribuan Warga

Didorong Maju Pilkada, Rumah Petani di Brebes Digeruduk Ribuan Warga

Regional
Kaget Ada Motor yang Melintas, Truk di Semarang Tabrak Jembatan Penyeberangan Orang

Kaget Ada Motor yang Melintas, Truk di Semarang Tabrak Jembatan Penyeberangan Orang

Regional
Tawuran Pelajar SMK di Jalan Raya Bogor, Satu Tewas akibat Luka Tusukan

Tawuran Pelajar SMK di Jalan Raya Bogor, Satu Tewas akibat Luka Tusukan

Regional
Kunjungi Banyuwangi, Menhub Siap Dukung Pembangunan Sky Bridge

Kunjungi Banyuwangi, Menhub Siap Dukung Pembangunan Sky Bridge

Regional
Berlayar Ilegal ke Australia, 6 Warga China Ditangkap di NTT

Berlayar Ilegal ke Australia, 6 Warga China Ditangkap di NTT

Regional
Video Viral Diduga Preman Acak-acak Salon di Serang Banten, Pelaku Marah Tak Diberi Uang

Video Viral Diduga Preman Acak-acak Salon di Serang Banten, Pelaku Marah Tak Diberi Uang

Regional
Tawuran 2 Kampung di Magelang, Pelaku Kabur, Polisi Amankan 5 Motor

Tawuran 2 Kampung di Magelang, Pelaku Kabur, Polisi Amankan 5 Motor

Regional
Dua Dekade Diterjang Banjir Rob, Demak Rugi Rp 30 Triliun

Dua Dekade Diterjang Banjir Rob, Demak Rugi Rp 30 Triliun

Regional
Rektor Universitas Riau Cabut Laporan Polisi Mahasiwa yang Kritik UKT

Rektor Universitas Riau Cabut Laporan Polisi Mahasiwa yang Kritik UKT

Regional
Pembuang Bayi di Semarang Tinggalkan Surat di Ember Laundry, Diduga Kenali Saksi

Pembuang Bayi di Semarang Tinggalkan Surat di Ember Laundry, Diduga Kenali Saksi

Regional
Pencuri Kain Tenun Adat di NTT Ditembak Polisi Usai 3 Bulan Buron

Pencuri Kain Tenun Adat di NTT Ditembak Polisi Usai 3 Bulan Buron

Regional
Duel Maut 2 Residivis di Temanggung, Korban Tewas Kena Tusuk

Duel Maut 2 Residivis di Temanggung, Korban Tewas Kena Tusuk

Regional
Tungku Peleburan di Pabrik Logam Lampung Meledak, 3 Pekerja Alami Luka Bakar Serius

Tungku Peleburan di Pabrik Logam Lampung Meledak, 3 Pekerja Alami Luka Bakar Serius

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com