Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Antisipasi Macet di Jalan Tol saat Mudik Lebaran, BPJT Siapkan Langkah Ini

Kompas.com - 31/03/2023, 04:42 WIB
Dian Ade Permana,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

UNGARAN, KOMPAS.com - Peningkatan mutu layanan tempat istirahat atau rest area di jalan tol akan ditingkatkan saat arus mudik dan arus balik lebaran tahun ini. Hal ini sebagai antisipasi agar tak terjadi kemacetan.

Sekretaris Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Triono Junoasmono mengatakan program tersebut merupakan bagian dari dari empat jenis layanan yang telah direncanakan untuk lebaran kali ini.

Menurut Triono, skenario yang dipersiapkan antara lain semua kendaraan diarahkan untuk parkir di tempat yang sudah ditentukan.

Baca juga: Persiapan Mudik Lebaran, Ganjar Cek Perbaikan Jalan di Jepara

"Setelah itu, penumpang baru bisa menuju ke tempat penyedia layanan yang diinginkan. Dengan begitu, tidak akan terjadi antrean kendaraan yang mengular sampai ke badan jalan tol," jelasnya saat menerima kunjungan Komisi V DPR RI, Kamis (30/3/2023).

"Selama ini antrean seperti ini yang membuat arus lalin di jalan tol menjadi tersendat bahkan macet. Nanti juga akan menambah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) di beberapa rest area," imbuhnya.

Selain itu juga akan ditingkatkan pelayanan transaksi di gerbang tol, pengaturan lalu lintas dan peningkatan pelayanan konstruksi. Sedikitnya Ada enam kilometer jalan tol di Jawa Tengah yang difungsionalkan untuk mendukung kelancaran arus lalu lintas.

"Kepadatan arus lalu lintas di ruas tol di wilayah Jateng menunjukkan tren meningkat yang harus diantisipasi," ujarnya.

Anggota Komisi V DPR RI Fadloli menyoroti rencana pembangunan exit tol di Jalan Pattimura Salatiga yang berimpitan dengan Desa Pabelan, Kabupaten Semarang.

"Kami berterima kasih kepada semua pihak termasuk pimpinan Kabupaten Semarang yang telah memberikan respons baik. Ini kerja sama yang baik antara Pemkab Semarang, Kota Salatiga dan BPJT," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

Regional
Ikut Pilkada 2024, Bos Properti Semarang Ambil Formulir Pendaftaran di PDI-P

Ikut Pilkada 2024, Bos Properti Semarang Ambil Formulir Pendaftaran di PDI-P

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Lombok Barat, Tidak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Lombok Barat, Tidak Berisiko Tsunami

Regional
Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Regional
Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Regional
Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Regional
Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Regional
Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Regional
Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Kilas Daerah
Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Regional
LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

Regional
3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

Regional
Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Regional
PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

Regional
Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com