Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tarif Tol Semarang-Batang Terbaru 2023

Kompas.com - 22/03/2023, 08:07 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor


KOMPAS.com - Jalan Tol Semarang-Batang adalah ruas tol yang berada di wilayah Semarang, Provinsi Jawa Tengah dan menjadi bagian dari jaringan Jalan Tol Trans Jawa.

Adapun keseluruhan panjang jalan Tol Semarang-Batang mencapai 75 kilometer, dan menghubungkan Kabupaten Batang, Kendal, serta Kota Semarang

Baca juga: Tarif Tol Semarang ABC Terbaru 2023

Tol Batang-Semarang sepenuhnya sudah beroperasi mulai dari Gerbang Tol (GT) Kandeman sampai dengan GT Kalikangkung sejak 21 Desember 2018.

Dilansir dari laman resmi Badan Pengatur Jalan Tol, Jalan Tol Batang - Semarang terbagi menjadi 5 seksi, yaitu Seksi 1 Batang-Tulis (3,2 km), Seksi 2 Tulis-Weleri (36,4 km), Seksi 3 Weleri-Kendal (11,05 km), Seksi 4 Kendal-Kaliwungu (13,5 km) dan Seksi 5 Kaliwungu-Krapyak (10,1 km).

Baca juga: Tarif Tol Semarang-Demak Terbaru 2023

Terdapat lima pintu keluar masuk atau simpang susun di Jalan Tol Batang - Semarang, yaitu SS Krapyak (Kota Semarang), SS Kaliwungu (Kabupaten Kendal), SS Kendal (Kabupaten Kendal), SS Weleri (Kabupaten Kendal), dan SS Kandeman (Kabupaten Batang).

Sementara untuk memfasilitasi pengemudi yang ingin beristirahat, Tol Semarang-Batang memiliki empat rest area yakni rest area di KM 379 A, KM 391 A, KM 389 B dan KM 360 B.

Baca juga: Tarif Tol Semarang-Solo 2023

Tol Semarang-Batang juga memiliki ikon berupa jembatan berwarna merah yang dikenal dengan Jembatan Kalikuto yang menghubungkan Kabupaten Batang dan Kendal.

Jembatan Kalikuto yang sudah difungsikan sajak 2018 ini tidak hanya dirancang kokoh secara struktur, namun juga estetik dan artistik sehingga indah dilihat.

Rincian Tarif Tol Semarang-Batang

Tol Batang-Semarang memiliki tarif yang disesuaikan dengan lima golongan kendaraan, yaitu:

  • Golongan I: sedan, jip, pick up atau truk kecil, dan bus.
  • Golongan II: truk besar dengan dua gandar.
  • Golongan III: truk besar dengan tiga gandar.
  • Golongan IV: truk besar dengan empat gandar.
  • Golongan V: truk besar dengan lima gandar.

Lebih lanjut, berikut adalah rincian tarif Tol Semarang-Batang terbaru 2023 pada setiap rute untuk semua golongan kendaraan.

1. Gerbang Tol Kalikangkung

Tarif tol Semarang-Batang (GT Kalikangkung-GT Pasekaran): Golongan I Rp 86.000, Golongan II Rp 129.000, Golongan III Rp 129.000, Golongan IV Rp 172.500, Golongan V Rp 172.500.

Tarif tol Semarang-Batang (GT Kalikangkung-GT Kandeman): Golongan I Rp 82.500, Golongan II Rp 123.500, Golongan III Rp 123.500, Golongan IV Rp 165.000, Golongan V Rp 165.000.

Tarif tol Semarang-Batang (GT Kalikangkung-GT Weleri): Golongan I Rp 41.000, Golongan II Rp 61.500, Golongan III Rp 61.500, Golongan IV Rp 82.000, Golongan V Rp 82.000.

Tarif tol Semarang-Batang (GT Kalikangkung-GT Kendal): Golongan I Rp 28.500, Golongan II Rp 42.500, Golongan III Rp 42.500, Golongan IV Rp 56.500, Golongan V Rp 56.500.

Tarif tol Semarang-Batang (GT Kalikangkung-GT Kaliwungu): Golongan I Rp 13.000, Golongan II Rp 19.000, Golongan III Rp 19.000, Golongan IV Rp 25.500, Golongan V Rp 25.500.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com